Zyrex OnePad: Tablet Tegra 2 Berkinerja Tinggi

Reading time:
February 6, 2011

Sistem Operasi: Android Froyo 2.2

Zyrex OnePad About

Walaupun sistem operasi Android Froyo yang terakhir adalah 2.2.3, Zyrex masih belum mengeluarkan OS versi terbaru tersebut. Home screen yang digunakan oleh Zyrex sepertinya sedikit dimodifikasi dengan menampilkan tujuh buah icon yang terdapat pada sebuah docking. Anda pun dapat mengganti icon yang ada pada docking tersebut dengan sangat mudah.

Zyrex OnePad Launcher

Saat pertama kali saya menyalakannya, homescreen tidak dihias dengan widget-widget tertentu dari Zyrex sendiri. Saat kami menekan tombol menu, layar menu pun masih tampak seperti standar bawaan Android Froyo tanpa dimodifikasi. Berbicara mengenai tombol, jika Anda perhatikan, di sisi taskbar terdapat icon yang lain daripada lainnya. Pada sisi sebelah kiri, terdapat soft button home. Lalu pada sisi kanan terdapat soft button back dan menu. Semua itu akan selalu muncul pada setiap aplikasi yang masih menampilkan taskbar tersebut. Saat taskbar tidak terlihat, Anda harus menggunakan hard button.

Zyrex OnePad Menu

Layar: 10,1 Inci Capacitive

Tidak lengkap rasanya kalau sebuah tablet dengan layar 10,1 inci tanpa layar jenis capacitive yang sudah mendukung fungsi multitouch. Untuk menguji apakah layar capacitive ini dioptimalkan atau tidak dari pabriknya, kami menggunakan game Guitar Heroes 5 dan Ninja Kaka. Guitar Heroes 5 kami pakai untuk menguji seberapa responsif layar terhadap sentuhan pada beberapa buah titik, baik itu sentuhan cepat maupun sentuhan dengan cara menekan dan menahan. Ninja Kaka kami gunakan untuk mengetahui seberapa baik respon layar capacitive terhadap gesture atau pergeseran sentuhan. Hasilnya, kami menemukan bahwa layar dari Zyrex OnePad ini sangat responsif. Setiap titik dapat ditekan dengan sangat cepat tanpa adanya lag.

Saat melakukan pengujian gesture, kami tidak menemukan garis geser yang terputus. Namun, satu hal yang cukup aneh, kami (mungkin) menemukan sebuah bug. Saat kami menaruh pad ini di atas meja maka respon layar terhadap sentuhan mulai sedikit amburadul, terutama saat Anda menggeser layar tersebut.

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Bodi MSI Prestige 13 AI EVO A1M Form Factor Clamshell…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Bodi Form Factor Clamshell Material Polycarbonate Warna Blue Terlihat kalau…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Bodi dan Desain Form Factor Clamshell Material Aluminium untuk punggung…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 8, 2024 - 0

Command & Conquer: Generals Kini Tersedia di Steam!

Sepertinya sulit untuk membicarakan game RTS dengan elemen militer kental…
March 8, 2024 - 0

Overwatch 2 Kolaborasi dengan Cowboy Bebop, Hadirkan Trailer Keren!

Kolaborasi antara dua buah franchise yang hadir di media yang…
March 8, 2024 - 0

Kreator Dragon Ball – Akira Toriyama Meninggal Dunia

Hampir semua anak-anak Indonesia yang sempat tumbuh besar di era…
March 7, 2024 - 0

Bukan CGI, Dragon’s Dogma 2 Gunakan Video Daging Asli untuk Animasi Memasak

Apalah arti sebuah game petualangan yang tidak mampu memberikan Anda…