Review VTX3D HD 6970: Dingin dan Hemat Daya

Reading time:
March 2, 2011

Setelah sebelumnya dipegang AMD Radeon HD 5870, gelar graphics card single-GPU terkencang dari AMD kini dipegang AMD Radeon HD 6970. Chip Cayman XT dengan 1536 Stream Prosesor yang dipasangkan dengan memori GDDR5 sebesar 2 Gb menjadi kunci penting dibalik kinerja AMD Radeon HD 6970. Harga minimum AMD Radeon HD 6970 adalah $369 dan tampaknya graphics card ini merupakan lawan tanding NVIDIA GTX 570 yang dijual pada harga minimum $349.

Belum lama ini, lab pengujian kami kedatangan AMD Radeon HD 6970 dari produsen VTX3D. Anda merasa asing dengan merek graphics card yang satu ini? Wajar jika Anda merasa asing karena merek VTX3D baru saja masuk ke pasar graphics card Indonesia  pada Februari 2011. VTX3D atau Vertex 3D pertama kali didirikan pada 2009 oleh TUL Corporation. Jika Anda mengenal TUL Corporation, tentu Anda tidak asing dengan produk lainnya dari TUL Corporation yang bermerek PowerColor.

Spesifikasi

VTX3D HD 6970

AMD HD 6950 (2GB)AMD HD 6970 (2GB)VTX3D HD 6970 2GB
Stream Processors140815361536
Texture Units889696
ROP Units323232
Graphics Clock800 MHz880 MHz880 MHz
Memory Clock (effective)5000 MHz5500 MHz5500 MHz
Memory Size2048 MB2048 MB2048 MB
Memory TypeGDDR5GDDR5GDDR5
Memory Interface256-bit256-bit256-bit
CodenameCayman ProCayman XTCayman XT
Fabrication Process40 nm40 nm40 nm
Transistor Count2.64 Billion2.64 Billion2.64 Billion
Die Size389 mm²389 mm²389 mm²
Power Connectors2x 6-pin8-pin + 6-pin8-pin + 6-pin
Min Recommended Power Supply550 Watt550 Watt550 Watt
Thermal Design Power (TDP)140 Watts190 Watts190 Watts
DirectX Version111111
Bus SupportPCIe 2.1 x16PCIe 2.1 x16PCIe 2.1 x16

Sebeum mulai me-review produk ini, mari kita lihat terlebih dahulu spesifikasi VTX3D HD 6970. VTX3D HD 6970 ternyata masih menggunakan spesifikasi reference AMD Radeon HD 6970. Dengan spesifikasi tersebut, seharusnya kinerja VTX3D HD 6970 tidak jauh berbeda dengan kinerja AMD Radeon HD 6970 reference. Walaupun begitu, VTX3D HD 6970 ternyata menawarkan kelebihan yang tidak dijumpai pada AMD Radeon HD 6970 reference. Apakah itu?

Kemasan dan Paket Penjualan

vtx3d hd 6970 box front vtx3d hd 6970 box back

Inilah kemasan VTX3D HD 6970 dengan sosok “AMD-girl” bernama Ruby pada bagian depan kemasan. Sementara itu, pada bagian belakang kemasan terdapat penjelasan mengenai feature yang diusung produk ini.

vtx3d hd 6970 sales package

Paket penjualan VTX HD 6970 terdiri dari:

  • Quick Install Guide
  • CD Driver
  • mini-Display Port to Full-size Display Port
  • 6-pin to 8-pin Power Converter
  • DVI to D-Sub
Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Kali ini kita kedatangan salah satu “AI PC” dari MSI.…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Laptop murah yang harganya 5 jutaan ini ternyata kuat juga…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Laptop ini cocok banget untuk cari duit terlebih bagi kalangan…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 7, 2024 - 0

Frostpunk 2 Rilis Juli 2024

Membangun kota seindah dan seefektif mungkin, menatanya serapi yang Anda…
March 7, 2024 - 0

The First Berserker: Khazan Pamer Gameplay Baru, Rasa Souls

Sulit untuk membantah bahwa teaser perdananya di The Game Awards…
March 7, 2024 - 0

Persona 3 Reload Dapat “The Answer”, Rilis Berbayar di September 2024

Apa yang berhasil dilakukan oleh ATLUS dan tim Persona dengan…
March 7, 2024 - 0

Capcom Pamer Gameplay Perdana Kunitsu-Gami: Path of the Goddess

Laporan finansial yang memecahkan rekor selama beberapa tahun terakhir memang…