Ponsel Menunjang Kesehatan Masyarakat di Afrika

Reading time:
September 29, 2011

Bagi sebagian orang, ponsel merupakan perangkat yang hanya digunakan untuk berkomunikasi dengan teman dan keluarga, serta menunjang kegiatan kantor. Namun, bagi masyarakat di Afrika dan sejumlah negara berkembang lainnya, ponsel merupakan perangkat yang krusial dalam menunjang kesehatan mereka. Dengan kehadiran perangkat telekomunikasi yang mungil dan mobile ini, pengguna dapat menghubungi sarana kesehatan dan dokter yang jaraknya jauh dari rumah pengguna ketika sedang sakit.

Mobile Phones in Africa

Tingkat kesehatan masyarakat di benua tersebut memang memprihatinkan, apalagi lokasi sarana kesehatan, seperti dokter dan rumah sakit, tidak dapat menjangkau daerah-daerah terpencil. Di situlah peran ponsel menjadi sangat penting. Terhitung pada tahun 2010, ponsel merepresentasikan 90% dari keseluruhan jaringan telepon di Afrika dengan penetrasi pasar yang mencapai 50% dari keseluruhan populasi. Berdasarkan berita yang kami sadur dari Mashable, penetrasi pasar ponsel telah mencapai 100% di sejumlah negara berkembang di benua tersebut.

Berbagai produk dan layanan ponsel telah dikembangkan untuk menunjang kesehatan para pasien di Afrika, seperti TxtAlert yang menawarkan layanan SMS otomatis kepada para pasien yang berada dalam pengobatan kronis. SMS tersebut mengingatkan mereka untuk mengonsumsi obat yang telah diberikan oleh dokter atau melakukan kegiatan lain yang diperlukan. Selain itu, ada Young Africa Live yang merupakan forum digital di mana para pemuda di Afrika dapat berbagi cerita dan informasi seputar HIV dan AIDS.

Masih banyak lagi produk dan layanan telah dikembangkan untuk menunjang kesehatan masyarakat di negara-negara berkembang. Hal ini menunjukkan perkembangan teknologi ponsel yang semakin pesat, fokus layanan yang semakin luas, serta kegunaan yang semakin krusial.

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Kali ini kita kedatangan salah satu “AI PC” dari MSI.…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Laptop murah yang harganya 5 jutaan ini ternyata kuat juga…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Laptop ini cocok banget untuk cari duit terlebih bagi kalangan…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 7, 2024 - 0

Frostpunk 2 Rilis Juli 2024

Membangun kota seindah dan seefektif mungkin, menatanya serapi yang Anda…
March 7, 2024 - 0

The First Berserker: Khazan Pamer Gameplay Baru, Rasa Souls

Sulit untuk membantah bahwa teaser perdananya di The Game Awards…
March 7, 2024 - 0

Persona 3 Reload Dapat “The Answer”, Rilis Berbayar di September 2024

Apa yang berhasil dilakukan oleh ATLUS dan tim Persona dengan…
March 7, 2024 - 0

Capcom Pamer Gameplay Perdana Kunitsu-Gami: Path of the Goddess

Laporan finansial yang memecahkan rekor selama beberapa tahun terakhir memang…