Di Masa Depan, CO2 Bisa Menjadi Pengisi Ulang Baterai Gadget

Reading time:
March 14, 2012

Saat ini, banyak peneliti yang mencari cara untuk menciptakan listrik. Terbatasnya persediaan listrik di dunia membuat banyak ahli berusaha mencari inovasi lain yang memungkinkan pembentukan listrik dari material lainnya. Misalnya dari energi panas yang dihasilkan kompor BioLite yang juga bisa dimanfaatkan sebagai alat pengisi ulang baterai.

Pencarian tidak akan pernah berakhir. Seorang peneliti dari Rio de Janeiro, Brasil, Joco Paulo Lammoglia, menciptakan sebuah alat unik berbentuk masker yang mengolah udara yang dihirup manusia menjadi energi listrik. Alat yang diberi nama AIRE Mask ini dapat digunakan dalam kondisi apa pun—jogging, berjalan, bekerja, bahkan tidur. Setiap udara yang diembuskan penggunanya akan diolah masker tersebut; menggerakkan turbin-turbin mini di dalamnya yang mengonversi CO2 menjadi energi listrik yang bisa langsung dihubungkan ke perangkat elektronik pengguna.

AIRE Mask

Sang inventor berharap alat ini bisa mengurangi jejak karbon yang telah mencemari bumi saat ini. Energi ini dipastikan aman dan tidak memiliki dampak negatif untuk lingkungan dan penggunanya. “Dengan menggunakan alat ini, pengguna bisa membantu menjaga lingkungan dan menghemat penggunaan listrik utama,” ujarnya. Selain itu, alat ini juga membantu penggunanya untuk terdorong bergerak lebih banyak (semakin banyak CO2 yang diiembuskan, semakin besar daya listrik yang dihasilkan).

Hingga saat ini, AIRE Mask masih dalam bentuk prototipe dan dalam proses pengembangan lebih lanjut.

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

April 16, 2024 - 0

Review Zyrex Maveric Ultra X: Laptop Indonesia Terkencang!

Merk lokal yang satu ini akhirnya mengeluarkan lini Laptop Gaming…
April 15, 2024 - 0

Review Lenovo IdeaPad Slim 5i Ultra: Laptop Core Ultra Terbaru dengan Harganya Terjangkau!

Kalian lagi cari laptop dengan prosesor Intel Core Ultra yang…
April 15, 2024 - 0

Review ASUS Zenbook DUO (2024) UX8406: Laptop Dua Layar Kencang untuk Kerja Lebih Produktif

Laptop ini bisa bikin kerja dengan dua layar lebih mudah…
April 4, 2024 - 0

Review Axioo Pongo 725: Laptop Gaming Murah yang Kencang

Ngomongin brand laptop lokal memang ga ada habisnya, selalu saja…

Gaming

April 26, 2024 - 0

Mini Album OST Stellar Blade Kini Tersedia Online!

Beberapa gamer mungkin tidak bisa menikmati sedikit delay response saat…
April 26, 2024 - 0

Game “That Time I Got Reincarnated As a Slime” Tuju Konsol dan PC di Agustus 2024

Abaikan dulu sementara tendensi light novel asal Jepang seringkali hadir…
April 26, 2024 - 0

CyGames Pastikan Project Awakening Belum Mati

  Usaha Cygames untuk bergerak menembus “kerangkeng” game mobile yang…
April 26, 2024 - 0

Dragon’s Dogma 2 Sukses, Prediksi Pendapatan Capcom Meningkat

Terus mendulang emas, ini mungkin kalimat sederhana yang bisa menjelaskan…