[PR] ZTE Menyingkap Seri Terminal 1.4GHz TD-LTE Pertama di Dunia

Reading time:
June 6, 2012

ZTE logo

Jakarta, 5 Juni 2012 –ZTE Corporation (“ZTE”) (H share stock code: 0763.HK / A share stock code: 000063.SZ), sebuah perusahaan global publik penyedia perangkat telekomunikasi dan solusi-solusi jaringan terdepan di dunia, pada hari ini telah meluncurkan rangkaian terminal 1.4GHz TD-LTE pertama di dunia, yang mencakup modul, kartu USB, perangkat CPE indoor maupun outdoor.

Bertempat di Beijing, China, ZTE melengkapi uji rangkaian fungsi terminal 1.4GHz TD-LTE serta uji kinerja pada TD-LTE ‘internet of things’ yang disponsori pemerintah China untuk pertama kalinya, dan kini sejumlah terminal telah siap untuk bisa diterapkan ke dalam sejumlah aplikasi seperti contohnya pengawasan jalan, sistem pelayanan medis dan kesehatan, sistem transportasi cerdas dan perlindungan lingkungan. ZTE berkomitmen untuk mendorong laju perkembangan industri TD-LTE, dan bekerja sama dengan lebih dari 30 produsen chipset, perangkat, dan perlengkapan uji serta International Standard Organization untuk memastikan interoperabilitas seluruh pita frekuensi.

ZTE adalah perusahaan pertama di dunia yang meluncurkan perlengkapan serta solusi-solusi untuk jaringan 1.9 GHz di tahun 2011.

Pada 17 Mei ZTE meluncurkan jaringan TD-LTE skala besar di Guangzhou China. Jaringan ini akan menyediakan cakupan data nirkabel untuk data transportasi dan sektor pengawasan keamanan, streaming media dengan kecepatan tinggi, konferensi video dan penayangan berita secara langsung dalam kecepatan mencapai 100mbps.

“Fungsi 1.4 GHz TD-LTE yang didukung serta kinerja yang diperbaharui memberikan kesempatan kepada para operator untuk membuka arus keuntungan baru,” ujar Wang Shouchen, Vice President, ZTE. “Sebagai langkah selanjutnya, ZTE berencana untuk mengintegrasikan teknologi ini ke jaringan-jaringan lainnya di seluruh dunia.

“Demi mencapai kedewasaan, sebuah teknologi komunikasi membutuhkan empat komponen yang tidak bisa tergantikan, yaitu: standar organisasi, penyuplai peralatan, penyedia chipset dan perangkat, serta para operator,” ujar Mr Wang. “Industri chipset dan perangkat teknologi memiliki pengaruh yang paling penting. Perkembangan cepat industri ICT telah mengubah pelayanan komunikasi tradisional, menciptakan permintaan data yang besar. Konektivitas nirkabel berkecepatan tinggi dengan ketersediaan jaringan 4G dapat memberikan kesempatan yang lebih baik bagi para operator, perusahaan, serta pemerintahan untuk bisa mengambil keuntungan dari era telekomunikasi baru ini.”

Hingga kuartal pertama 2012, ZTE telah merampungkan 30 kontrak komersial LTE dan lebih dari 100 jaringan percobaan dengan operator-operator terkemuka. Delapan di antaranya telah diluncurkan seacara komersial, termasuk dengan CSL di Hong Kong, SoftBank di Jepang, Hi3G di Swedia, H3G di Austria dan Bharti Airtel.

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Kali ini kita kedatangan salah satu “AI PC” dari MSI.…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Laptop murah yang harganya 5 jutaan ini ternyata kuat juga…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Laptop ini cocok banget untuk cari duit terlebih bagi kalangan…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 8, 2024 - 0

Command & Conquer: Generals Kini Tersedia di Steam!

Sepertinya sulit untuk membicarakan game RTS dengan elemen militer kental…
March 8, 2024 - 0

Overwatch 2 Kolaborasi dengan Cowboy Bebop, Hadirkan Trailer Keren!

Kolaborasi antara dua buah franchise yang hadir di media yang…
March 8, 2024 - 0

Kreator Dragon Ball – Akira Toriyama Meninggal Dunia

Hampir semua anak-anak Indonesia yang sempat tumbuh besar di era…
March 7, 2024 - 0

Bukan CGI, Dragon’s Dogma 2 Gunakan Video Daging Asli untuk Animasi Memasak

Apalah arti sebuah game petualangan yang tidak mampu memberikan Anda…