[PR] Corsair Umumkan Ketersediaan Digital ATX Power Supply AX1200i

Reading time:
October 4, 2012

Sang peraih penghargaan AX1200i, PSU berbasis DSP memberikan efisiensi 80 Plus Platinum dengan kontrol dan monitor melalui Corsair Link

Jakarta 3 Oktober 2012 . Corsair, perancang dan produsen komponen berkinerja tinggi untuk pasar PC Gaming, hari ini melalui authorized distributornya di Indonesia, Dimensi Tiga (DTG) mengumumkan ketersediaan Corsair AX1200i Digital ATX Power, power supply digital tercanggih dan pertama di dunia untuk gamer dan enthusiast.

AX1200i

AX1200i Digital ATX PSU pertama diluncurkan pada even Computex Taipei 2012, disaat ia memperoleh penghargaan bergengsi “Best of Computex 2012” dari Tom’s Hardware. Beberapa penghargaan lain yang diperoleh : the HEXUS.net Wish List award, TechPowerUP! Editor’s Choice award, TweakTown Must Have award, Guru3D.com Best Hardware award, dan lain-lain. Majalah Maximum PC Amerika juga memilih AX1200i menjadi bagian dari Dream Machine 2012, sebuah penghargaan tahunan bergengsi yang menampilkan sebuah sistem PC dengan komponen-komponen terpilih.

“Kami sangat senang dapat mengumumkan ketersediaan AX1200i untuk enthusiast dan gamer di seluruh dunia “ ujar Thi La, Senior Vice President dan General Manager dari PC Component Group Corsair. “ PSU yang luar biasa ini telah mendapatkan perhatian besar di pasaran, memenangkan berbagai penghargaan bergengsi, dan memastikan posisi Corsair sebagai yang terdepan sebagai produsen PSU berkualitas premium”.

Sirkuit Corsair AX1200i yang dikontrol secara digital memberikan kestabilan daya yang mengagumkan serta menyuguhkan ripple dan noise yang rendah. Penggunaan Digital Signal Processor menghasilkan desain sirkuit yang lebih simple sehingga menghasilkan efisiensi energi yang tinggi. AX1200i  dengan mudah memperoleh sertifikasi 80 PLUS Platinum dan dapat beroperasi secara fanless (fan berhenti berputar) hingga PSU mencapai 30-40% dari daya maksimal 1200W. Sebagai tambahan, rancangan berbasis DSP dan teknologi Corsair Link memungkinkan pengguna untuk memantau secara real-time parameter-parameter seperti suhu, arus dan efisiensi daya serta kontrol terhadap kecepatan fan dan pengaturan proteksi kelebihan arus.

AX1200i Digital ATX Power Supply bergaransi 7 tahun dan saat ini telah tersedia di Indonesia dengan kisaran harga tiga juta dua ratus lima puluh ribu rupiah.

 

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Kali ini kita kedatangan salah satu “AI PC” dari MSI.…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Laptop murah yang harganya 5 jutaan ini ternyata kuat juga…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Laptop ini cocok banget untuk cari duit terlebih bagi kalangan…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 8, 2024 - 0

Game Fighting Hunter x Hunter Dipastikan 2D!

Gamer mana yang tidak bergembira mendengar bahwa akhirnya, anime /…
March 8, 2024 - 0

Command & Conquer: Generals Kini Tersedia di Steam!

Sepertinya sulit untuk membicarakan game RTS dengan elemen militer kental…
March 8, 2024 - 0

Overwatch 2 Kolaborasi dengan Cowboy Bebop, Hadirkan Trailer Keren!

Kolaborasi antara dua buah franchise yang hadir di media yang…
March 8, 2024 - 0

Kreator Dragon Ball – Akira Toriyama Meninggal Dunia

Hampir semua anak-anak Indonesia yang sempat tumbuh besar di era…