TweetDeck Terbaru Hadirkan Theme dan Font Baru

Author
Cerira
Reading time:
October 13, 2012

Salah satu aplikasi klien Twitter yang cukup banyak penggunanya, TweetDeck, mendapatkan update terbaru. Update ini memungkinkan Anda untuk mendapatkan desain baru dan beberapa fitur baru lainnya.

TweetDeck

Update TweetDeck ini sudah tersedia dan bisa didownload situs resmi mereka atau dengan masuk ke web.tweetdeck.com. Untuk pengguna Mac, aplikasi ini juga sudah bisa didapatkan di Mac AppStore. Setelah mendownload, Anda yang menggunakan Windows harus merestart perangkat Anda untuk bisa menikmati perubahan yang dihadirkan di sana. Sedangkan untuk pengguna aplikasi Chrome, Anda harus merestart browser Anda tersebut.

Beberapa perubahan yang menarik dihadirkan dalam update ini sehingga Anda tidak akan bosan dengan tampilan TweetDeck Anda. Beberapa perbaikan yang dihadirkan adalah pilihan untuk mengubah themes dalam 2 warna, yakni Anda bisa memilih theme baru berupa background putih dengan teks gelap warna hitam atau biru, yang menghadirkan kesan khas Twitter. Sedangkan pilihan lain adalah masih berupa background khas TweetDeck yang hitam gelap dengan teks berwarna terang. Untuk mengubah warna, caranya cukup mudah, tinggal memilih tombol toggle yang ada di atas toolbar.

Selain memilih themes, di update terbaru ini Anda juga bisa memilih ukuran font. Caranya dengan masuk ke menu setting dan di sana Anda bisa memilih ukuran font dari 13pt, 14pt, dan 15pt sehingga bisa disesuaikan dengan kenyamanan mata Anda.

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Kali ini kita kedatangan salah satu “AI PC” dari MSI.…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Laptop murah yang harganya 5 jutaan ini ternyata kuat juga…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Laptop ini cocok banget untuk cari duit terlebih bagi kalangan…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 13, 2024 - 0

“THICC” Versi Beda, Modder Jadikan Tifa dan Aerith Berotot di FF VII Remake PC

Berapa banyak dari Anda yang sempat menikmati anime Dorohedoro? Bahwa…
March 13, 2024 - 0

Laku Keras, Stock Versi Fisik Unicorn Overlord Ludes di Jepang

Serahkan kepada Vanillaware untuk meracik video game dengan pendekatan yang…
March 13, 2024 - 0

Review Final Fantasy VII Rebirth: Makin Cinta, Makin Ribet!

Ketika Square Enix mengumumkan untuk pertama kalinya - proyek Final…
March 13, 2024 - 0

Dianggap Mahal dan Rakus, Expansion Persona 3 Reload di Steam Diserang Review Negatif

Pertanyaannya memang tidak pernah berkisar soal akan atau tidak, tetapi…