Download Catzilla Benchmark Beta 17 Disini

Reading time:
January 13, 2013
Catzilla 1

Benchmark Catzilla sekarang sudah memasuki tahap Beta revisi ke 17 dan mendapatkan berbagai perbaikan bug yang cukup signifikan dibandingkan revisi sebelumnya. Bagi Anda yang belum mengetahui mengenai “Kucing + Godzilla” ini merupakan aplikasi benchmark yang diproduksi oleh kolaborasi Polish post production, Plastige (Plastic Image), yang sebelumnya mengerjakan project intro video dari game Witcher 2 Enhanced Edition. Pada aplikasi benchmark ini, dianimasikan “seekor” kucing raksasa yang menghancurkan seluruh isi kota dengan kekuatan laser dari matanya.

catz

Benchmark ini menggunakan parallel graphics engine yang memanfaatkan kemampuan dari multi-core CPU, dan di desain menggunakan API OpenGL 4.0, DirectX 9 dan DirectX 11 untuk platform Windows XP, Vista, 7, dan 8 (64-bit dan 32-bit). Jika Anda penasaran ingin mencoba aplikasi benchmark Catzilla yang masih dalam tahap Beta ini pada link download dibawah ini dengan size sebesar 500 MB.

Catzilla Benchmark Beta 17 [Guru3D]

Berikut log perbaikan untuk Catzilla Benchmark Beta 17:

Application:

  • fixed a bug that appeared when program was shut down immediately after start
  • you don’t need newest drivers anymore! The oldest supported are from 01.01.2012
  • GPU Clock measurement has been fixed
  • in Free version now only Kitty and Cat profiles can be executed
  • in Basic version Tiger profile can be executed
  • in Advanced version Catzilla profile can be executed (when GPU has more than 1024 VRAM)
  • Hardware Recommendation is now available in Basic and Advanced versions
  • fixed log file server sending
  • changing from DirectX to OpenGL doesn’t change test to Custom
  • fixed SLI and Crossfire information gathering
  • debug font has been disabled – BETA sign in tests are now gone!
  • full release mode build – no debug information or assertions left in the code
  • fixed a problem with driver updates when various video cards are present in the system
  • fixed a problem with video card memory calculation when various video cards are present in the system
  • currently the program checks if new version is available (once a day)
  • custom tests are enabled in Advanced and Professional licenses
  • HUD is disabled in demo mode
  • you can see your rank directly in the program
  • information about 4 HDD drives is now sent to the server (previously only two)
  • disk size is now displayed in a way that venders do
  • fixed installer for WinXP 64bit
  • fixed installer for Windows Vista SP2
  • the user can now save results to HDD drive (advanced version only)
  • overclocked CPU clock should be properly sent to server
Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

April 16, 2024 - 0

Review Zyrex Maveric Ultra X: Laptop Indonesia Terkencang!

Merk lokal yang satu ini akhirnya mengeluarkan lini Laptop Gaming…
April 15, 2024 - 0

Review Lenovo IdeaPad Slim 5i Ultra: Laptop Core Ultra Terbaru dengan Harganya Terjangkau!

Kalian lagi cari laptop dengan prosesor Intel Core Ultra yang…
April 15, 2024 - 0

Review ASUS Zenbook DUO (2024) UX8406: Laptop Dua Layar Kencang untuk Kerja Lebih Produktif

Laptop ini bisa bikin kerja dengan dua layar lebih mudah…
April 4, 2024 - 0

Review Axioo Pongo 725: Laptop Gaming Murah yang Kencang

Ngomongin brand laptop lokal memang ga ada habisnya, selalu saja…

Gaming

April 18, 2024 - 0

Usia Studio 10 Tahun, Dev. It Takes Two Akan Bagi Info Baru Tahun Ini

Ada banyak kasus dimana bukan visualisasi luar biasa realistis, musik…
April 18, 2024 - 0

2K Punya Pengumuman Terkait Franchise Mafia?

Di tengah barisan game open-world yang tersedia di pasaran saat…
April 18, 2024 - 0

Pocketpair Bangga “Tiruan” Palworld di Pasar Mobile Bermunculan!

Sebuah sensasi, sebuah fenomena, tidak ada lagi kalimat yang sepertinya…
April 17, 2024 - 0

Game Blizzard Akan Kembali ke Pasar China Tahun Ini

Dengan jumlah penduduk terbanyak di dunia yang berpotensi jadi pasar,…