[PR] Info dari Symantec: Hati-Hati Terhadap Email Palsu dari FedEx

Reading time:
February 1, 2013
symantec

Symantec Security Response telah mengamati beredarnya email FedEx palsu. Dalam email tersebut, pengguna diminta untuk mengklik link untuk mencetak tanda terima sehingga dapat mengambil parcel mereka secara langsung di kantor FedEx terdekat. Pengguna yang tidak curiga yang mengklik link tersebut dan menerima sebuah file executable PostalReceipt.zip berbahaya. Namun, bukan parcel yang mereka terima, justru malware Trojan.Smoaler yang terkirim ke komputer mereka.

Semua email FedEx palsu yang mengirimkan malware ini hampir sama kecuali nomor pemesanan dan website file tempat host file zip tersebut. Salah satu tanda kemalasan atau mungkin kelalaian si  pembuat malware adalah penggunaan tanggal pemesanan yang sama.  Pembuat malware mengubah domain yang menjadi host Trojan.Smoaler setiap harinya.

FedEx Palsu
Gambar. Email FedEx palsu yang ditemukan pada 21, 25, 26 Januari 2013

Untuk informasi lebih lanjut, silahkan kunjungi blog Symantec Security Response di sini.

FedEx telah menulis peringatan disitusnya bersama dengan informasi lebih lanjut tentang keamanan online. Seperti biasa, Symantec menganjurkan pengguna untuk menjaga antivirus mereka agar selalu update dan menghindari mengklik link dalam email dari pengirim yang tidak dikenal. Jika ada email mencurigakan yang berasal dari organisasi yang tidak memiliki urusan bisnis pribadi dengan Anda, harus diasumsikan bahwa email tersebut memiliki potensi berbahaya dan tidak boleh dibuka.

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Kali ini kita kedatangan salah satu “AI PC” dari MSI.…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Laptop murah yang harganya 5 jutaan ini ternyata kuat juga…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Laptop ini cocok banget untuk cari duit terlebih bagi kalangan…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 8, 2024 - 0

Game Fighting Hunter x Hunter Dipastikan 2D!

Gamer mana yang tidak bergembira mendengar bahwa akhirnya, anime /…
March 8, 2024 - 0

Command & Conquer: Generals Kini Tersedia di Steam!

Sepertinya sulit untuk membicarakan game RTS dengan elemen militer kental…
March 8, 2024 - 0

Overwatch 2 Kolaborasi dengan Cowboy Bebop, Hadirkan Trailer Keren!

Kolaborasi antara dua buah franchise yang hadir di media yang…
March 8, 2024 - 0

Kreator Dragon Ball – Akira Toriyama Meninggal Dunia

Hampir semua anak-anak Indonesia yang sempat tumbuh besar di era…