Peneliti: Penyadapan Murni Kelalaian Operator Seluler

Author
Ozal
Reading time:
January 7, 2014
Operator seluler

Operator seluler di seluruh dunia dinilai telah gagal dalam mengantisipasi kemampuan Badan Keamanan Nasional Amerika Serikat (NSA)dalam menyadap pelanggan mereka sejak 2008 silam. Kelalaian inilah yang juga membuat sejumlah pejabat pemerintah di tanah air, termasuk Presiden Susilo Bambang Yudhoyono menjadi korban penyadapan seluler dari Asing.

Karsten Nohl, kepala ilmuwan dari Berlin Security Research Labs mengatakan, pihaknya menemukan sejumlah masalah keamanan yang ada di operator seluler di seluruh dunia. Ironinya, meski ada langkah perbaikan teknologi keamanan data, namun nyatanya, teknologi yang digunakan masih lah minim.

Lebih lanjut Nohl menjelaskan, peretas maupun badan mata-mata asing dengan mudahnya meng-kloning dan mengambil alih sejumlah kartu SIM tertentu yang digunakan pelanggan operator. Baginya, penyadapan ini murni suatu kelalaian, bukan keterlibatan antara operator dengan pihak luar, seperti rumor yang beredar saat ini.

“Saya tidak ingin percaya terhadap konspirasi di semua operator jaringan di seluruh dunia. Saya pikir, itu merupakan kelalaian suatu individu. Mereka terlalu memprioritaskan pada kecepatan jaringan dan jangkauan jaringan, namun tidak untuk keamanan,” ungkap Nohl, dilansir dari kantor berita Reuters.

Dirinya menemukan sejumlah masalah itu sewaktu bekerja dalam sebuah proyek bernama GSM Security Map, program yang mengevaluasi keamanan operator seluler di seluruh dunia. Dari hasil survei yang dilakukan proyek tersebut, tak ada satu pun operator yang telah menerapkan langkah-langkah menggagalkan metode penyadapan yang dilakukan NSA.

“Kembali seperti apa yang saya katakan. Sebagian besar operator seluler hanya tertuju pada gejala penyadapan, bukan akar penyebabnya. Kami sebagai peneliti tidak boleh menyerah begitu saja,” tandasnya.

 

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 27, 2024 - 0

Review Acer Predator Helios Neo 16 2024: Helios Neo Naik Kelas?

Laptop yang satu ini bukan cuma kenceng buat gaming, tapi…
March 19, 2024 - 0

Review ASUS Zenbook 14 OLED (UX3405): Laptop Ringan Idaman!

Laptop Intel Core Ultra akhirnya mulai dijual di Indonesia. Salah…
March 18, 2024 - 0

Review Huawei MateBook D 14 (2024): Bodi Metal, Kencang dan Terjangkau!

Laptop yang satu ini harusnya sudah tidak terlalu asing lagi…
March 15, 2024 - 0

Review Lenovo Yoga Slim 7i (14IMH9): Daya Tahan Baterai Laptop 2024 Harusnya Begini!

Laptop layar OLED yang satu ini ternyata baterainya irit banget…

Gaming

March 28, 2024 - 0

Ryu Ga Gotoku Punya Pengumuman Besar di Hari April Mop

Berbeda dengan sebagian besar belahan dunia yang lain, April Mop…
March 28, 2024 - 0

Relic Entertainment Pisah dari SEGA, Kembali Indie

Sebagian besar dari kita mungkin seringkali salah menyimpulkan bahwa SEGA…
March 28, 2024 - 0

Spesifikasi PC untuk Marvel Rivals

Di atas kertas, ini adalah konsep yang seharusnya bisa menuai…
March 28, 2024 - 0

Embracer Jual Dev. Borderlands ke Take-Two Interactive

Anda yang cukup mengikuti berita game dengan intens sepertinya tidak…