[PR] ADATA Meluncurkan HV100 External Hard Drive yang Stylish

Reading time:
December 4, 2014

Finishing yang Halus Dilengkapi Kepraktisan

Taipei, Taiwan – 4 Desember 2014 – ADATA® Technology, manufakturer terkemuka untuk modul memory DRAM berperforma tinggi dan produk aplikasi NAND Flash, dengan bangga mengumumkan kehadiran HV100 External Hard Drive yang memfiturkan finishing anti-noda menggunakan desain sandblast dan interface SuperSpeed USB 3.0 untuk kecepatan transfer file yang ultra-cepat. HV100 juga dikemas dengan fitur Sensor Perlindungan G Shock untuk membantu melindungi data Anda, serta LED indikator berwarna biru/merah untuk menunjukan status dari data transfer.

ADATA HV100

Drive Ramping dengan Fitur yang Smart
Dengan ADATA HV100 External Hard Drive, Anda dapat dengan mudah memback-up file bisnis personal Anda, gambar, film dan file-file media lainnya. Memfiturkan desain dengan finishing sandblast yang halus, HV100 mudah untuk dibawa dan nyaman untuk disentuh. Sementara, case plastik yang keras melindungi data Anda pada hard drive dari bagian dalam, di bagian luar case ini juga akan memberikan perlindungan terhadap noda dan bekas sidik jari ketika Anda membawanya bersama dengan Anda. Ketika terhubung ke PC Anda, sebuah LED berwarna biru terang yang stabil mengindikasikan status power, sementara LED biru yang berkedip menunjukkan status dari transfer file Anda. Kompak, ringan, halus dan stylish, HV100 adalah pilihan Anda untuk penyimpanan data secara sempurna dan sebagai media penyimpan informasi pribadi serta telah dilengkapi dengan berbagai macam fitur.

ADATA HV100_01

Perlindungan dari Goncangan / USB 3.0 Super Cepat
ADATA HV100 Hard Drive tidak hanya membantu Anda untuk memback-up data milik Anda secara lokal, tetapi juga menyediakan perlindungan ekstra. Apabila hard drive Anda menerima goncangan berat atau terhantam, sensor perlindungan G Shock dari ADATA akan dijalankan secara otomatis dan menunjukkan lampu merah yang berkedip di interface HV100 milik Anda. Ketika goncangan tersebut telah berlalu, display lampu berwarana biru solid atau berkedip akan mengindikasikan bahwa operasi normal telah dijalankan kembali. Sementara HV100 Hard Drive Anda tersedia dengan interface terbaru USB 3.0 yang super-cepat, HV100 juga menyediakan USB 2.0 dengan backward compatibility untuk periferal generasi sebelumnya.

ADATA HV100_02

Termasuk Software / Garansi Selama 3 Tahun
Pembeli dari HV100 juga akan dapat menikmati copy secara gratis dari software HDDtoGO dan OStoG. HDDtoGO mengijinkan pemakai untuk menikmati arti mobilitas yang sebenarnya tanpa meninggalkan jejak ketika pengguna bekerja secara remote dari kantor. Software OStoGO mengijinkan anda untuk menginstall Windows OS melalui external drive. HV100 juga dilengkapi dengan garansi selama 3 tahun.

Harga dan Ketersediaan
ADATA HV100 tersedia pada variasi kapasitas 500GB, 1TB, dan 2TB dengan harga retail Rp780,000, Rp1,020,000, dan Rp1,669,000, secara berurutan, di Indonesia.

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 27, 2024 - 0

Review Acer Predator Helios Neo 16 2024: Helios Neo Naik Kelas?

Laptop yang satu ini bukan cuma kenceng buat gaming, tapi…
March 19, 2024 - 0

Review ASUS Zenbook 14 OLED (UX3405): Laptop Ringan Idaman!

Laptop Intel Core Ultra akhirnya mulai dijual di Indonesia. Salah…
March 18, 2024 - 0

Review Huawei MateBook D 14 (2024): Bodi Metal, Kencang dan Terjangkau!

Laptop yang satu ini harusnya sudah tidak terlalu asing lagi…
March 15, 2024 - 0

Review Lenovo Yoga Slim 7i (14IMH9): Daya Tahan Baterai Laptop 2024 Harusnya Begini!

Laptop layar OLED yang satu ini ternyata baterainya irit banget…

Gaming

March 28, 2024 - 0

Ryu Ga Gotoku Punya Pengumuman Besar di Hari April Mop

Berbeda dengan sebagian besar belahan dunia yang lain, April Mop…
March 28, 2024 - 0

Relic Entertainment Pisah dari SEGA, Kembali Indie

Sebagian besar dari kita mungkin seringkali salah menyimpulkan bahwa SEGA…
March 28, 2024 - 0

Spesifikasi PC untuk Marvel Rivals

Di atas kertas, ini adalah konsep yang seharusnya bisa menuai…
March 28, 2024 - 0

Embracer Jual Dev. Borderlands ke Take-Two Interactive

Anda yang cukup mengikuti berita game dengan intens sepertinya tidak…