Gadis 12 Tahun Coba Racuni Ibu Kandung Gara-Gara iPhone

Author
Irham
Reading time:
March 23, 2015
2

Kepolisian Boulder County, di kota Colorado, Amerika Serikat, menemukan kasus kriminal yang cukup mencengangkan dari seorang gadis berusia 12 tahun. Gadis yang beranjak remaja ini diketahui telah dua kali mencoba membunuh ibu kandungnya sendiri hanya karena masalah yang bermula dari iPhone.

Hasil penyelidikan menyebutkan bahwa gadis tersebut mencoba membunuh ibu kandungnya lantaran kesal karena iPhone miliknya diambil oleh ibunya karena sang anak terlalu sering bermain ponsel pintar tersebut.

Sang ibu menyadari bahwa anaknya telah mencoba membunuhnya sebanyak dua kali. Sang anak memasukan cairan pemutih ke minuman ibunya. Namun beruntung sang ibu mencium aroma dari cairan pemutih tersebut. Awalnya ia mengira sang anak kurang membilas gelas dengan baik saat mencuci sehingga masih menimbulkan aroma cairan beracun itu. Pada percobaan pertama sang ibu sempat meminum sedikit air yang berisi racun itu dan merasakan gejala keracunan.

Tapi kejadian serupa kembali ia alami ketika sang anak lagi-lagi menawarkan minuman. Ia telah mengetahui bahwa sang anak kembali memasukan cairan beracun ke dalam minuman. Kejadian ini kemudian dilaporkan ke pihak yang berwajib. Akhirnya sang anak didakwa dengan dua tuduhan percobaan pembunuhan tingkat pertama.

Melihat kejadian tersebut, banyak pihak yang memberi komentar. Di usia yang beranjak remaja tersebut, kebanyakan remaja memang telah sangat kecanduan dengan ponsel pintar mereka.  Namun saat hal itu berujung ketindak kriminal, tentunya hal tersebut telah diluar batas dan mencerminkan bahwa remaja ini memiliki permasalahan perilaku yang cukup serius.

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Kali ini kita kedatangan salah satu “AI PC” dari MSI.…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Laptop murah yang harganya 5 jutaan ini ternyata kuat juga…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Laptop ini cocok banget untuk cari duit terlebih bagi kalangan…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 8, 2024 - 0

Game Fighting Hunter x Hunter Dipastikan 2D!

Gamer mana yang tidak bergembira mendengar bahwa akhirnya, anime /…
March 8, 2024 - 0

Command & Conquer: Generals Kini Tersedia di Steam!

Sepertinya sulit untuk membicarakan game RTS dengan elemen militer kental…
March 8, 2024 - 0

Overwatch 2 Kolaborasi dengan Cowboy Bebop, Hadirkan Trailer Keren!

Kolaborasi antara dua buah franchise yang hadir di media yang…
March 8, 2024 - 0

Kreator Dragon Ball – Akira Toriyama Meninggal Dunia

Hampir semua anak-anak Indonesia yang sempat tumbuh besar di era…