Zenfone 2 Laser Meluncur Di Indonesia Tanpa Selebrasi

Author
Irham
Reading time:
September 25, 2015
ASUS-ZenFone-2-Laser

Asus baru saja merilis produk barunya di market Indonesia, namun kali ini tanpa seremonial apapun. Asus meluncurkan versi terbaru dari Asus Zenfone2, yaitu Asus Zenfone 2 Laser dan saat ini telah tersedia di beberapa online shop.

Produk ini, sesuai namanya menggunakan teknologi AutoFocus Laser. Dengan teknologi ini akurasi dan kecepatan fokus pada kamera utama Zenfone 2 Laser menjadi jauh lebih baik. Namun sensor yang digunakan pada perangkat ini sama dari Zenfone 2 5 inci,  yaitu hanya menggunakan resolusi 8MP.

Adapun spesifikasi lain yang dimiliki oleh Asus Zenfone 2 Laser diantaranya Snapdragon RAM 2GB, Prosesor Snapdragon 410, , kamera depan 5MP, layar 5 inci berbalut pelindung layar Gorilla Glass 4 serta konektivitas dual-SIM 4G dan baterai 2070mAh. Tentu saja dari spesifikasi yang dihadirkan Asus Zenfone 2 Laser termasuk kategori mid-range.

Harga yang ditawarkan juga sangatlah kompetitif. Yaitu 1.999.000 untuk varian dengan internal memori 8 GB serta 2.199.000 untuk varian 16 GB. Asus Zenfone 2 Laser juga diklaim sebagai perangkat smartphone dengan auto-focus kamera laser dengan harga paling terjangkau.

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Kali ini kita kedatangan salah satu “AI PC” dari MSI.…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Laptop murah yang harganya 5 jutaan ini ternyata kuat juga…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Laptop ini cocok banget untuk cari duit terlebih bagi kalangan…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 13, 2024 - 0

Dianggap Mahal dan Rakus, Expansion Persona 3 Reload di Steam Diserang Review Negatif

Pertanyaannya memang tidak pernah berkisar soal akan atau tidak, tetapi…
March 13, 2024 - 0

Payday 3 Mengecewakan, CEO Starbreeze Dipecat

Ketika ia pertama kali diperkenalkan ke publik, hype yang mengitari…
March 13, 2024 - 0

Epic Tetapkan Harga Unreal Engine 5 untuk Non-Developer Game

Menyebutnya sebagai engine paling populer di industri game saat ini…
March 13, 2024 - 0

Sudah Dibatalkan, Trailer Game Live-Service Spider-Man Bocor?

Anda yang mengikuti berita game selama setidaknya setahun terakhir ini…