AMD Roadmap Untuk 2020 Bocor

Reading time:
March 12, 2018

Dalam seminggu terdapat banyak kabar mengenai roadmap AMD untuk menghadapi peluncuran dari generasi kedua dari Ryzen. Banyak informasi hadir bukan hanya terkait dengan Ryzen 2 saja, tetapi juga mengenai roadmap AMD untuk produk mereka yang akan hadir pada tahun 2020. Slide kali ini hadir berkat bocoran yang diberikan sebuah website teknologi asal Spanyol bernama Cero.

KMzF5oXrbKBIcdLl

Slide dengan judul “2020 And Beyond-Crusin’ For Success” menjabarkan penamaan untuk prosesor yang akan dikeluarkan AMD pada tahun itu. Untuk kelas High End Desktop (HEDT), AMD hanya memberi nama NG HEDT yang mungkin berarti Next Generation HEDT. CPU ini adalah penerus dari prosesor HEDT yang dinamakan “Castle Peak”. Kedua prosesor ini masih menjadi misteri. Satu detail jelas adalah keduanya masih mengusung socket TR4. Pertanyaannya adalah dukungan socket ini backward compatible dengan chipset lama atau akan hadir chipset baru khusus untuk mengusung prosesor baru ini.

KYTjbWb2ypms1QEy

Untuk kelas mainstream, AMD akan mengeluakan prosesor dengan kode nama “Vermeer”. Slide ini tidak menyebutkan detail apa pun mengenaik prosesor ini. Tetapi CPU ini tetap masih menggunakan socket yang sama yaitu AM4. Untuk APU desktop dan mobile, terdapat prosesor yang bernama “Renoir” dan untuk APU kelas entry-level terdapat prosesor dengan nama “Dali”.

D0n1YmYXPZmZFL4X

Semua prosesor yang dikeluarkan AMD pada tahun 2020 akan masuk kedalam fase yang dinamakan Optimization. Seperti skema Tick-Tock yang dianut oleh Intel beberapa tahun lalu, ini menunjukkan bahwa 2020 proseso yang dihadirkan AMD adalah penyempurnaan dari micro arsitektur yang akan diperkenalkan pada tahun 2019. Semua prosesor yang hadir pada fase ini akan menggunakan penyempurnaan dari arsitektur Zen 2.

Seperti layakya slide yang didapatkan dari pihak ketiga dan tanpa penjelasan, kita tak dapat mendapatkan kepastian yang lebih detail. Kita hanya berspekulasi dan mengira-ngira. Tentunya ada kemungkinan juga slide tersebut dibocorkan dengan sengaja dan berisi informasi yang tidak sepenuhnya benar.

Sumber: Techpowerup

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 27, 2024 - 0

Review Acer Predator Helios Neo 16 2024: Helios Neo Naik Kelas?

Laptop yang satu ini bukan cuma kenceng buat gaming, tapi…
March 19, 2024 - 0

Review ASUS Zenbook 14 OLED (UX3405): Laptop Ringan Idaman!

Laptop Intel Core Ultra akhirnya mulai dijual di Indonesia. Salah…
March 18, 2024 - 0

Review Huawei MateBook D 14 (2024): Bodi Metal, Kencang dan Terjangkau!

Laptop yang satu ini harusnya sudah tidak terlalu asing lagi…
March 15, 2024 - 0

Review Lenovo Yoga Slim 7i (14IMH9): Daya Tahan Baterai Laptop 2024 Harusnya Begini!

Laptop layar OLED yang satu ini ternyata baterainya irit banget…

Gaming

March 28, 2024 - 0

Relic Entertainment Pisah dari SEGA, Kembali Indie

Sebagian besar dari kita mungkin seringkali salah menyimpulkan bahwa SEGA…
March 28, 2024 - 0

Spesifikasi PC untuk Marvel Rivals

Di atas kertas, ini adalah konsep yang seharusnya bisa menuai…
March 28, 2024 - 0

Embracer Jual Dev. Borderlands ke Take-Two Interactive

Anda yang cukup mengikuti berita game dengan intens sepertinya tidak…
March 28, 2024 - 0

Shift Up: Rambut Panjang EVE Tahan Pengembangan Stellar Blade Satu Tahun

Sebuah fakta yang tidak bisa dibantah bahwa seperti apa yang…