Google Uji Coba Navigasi Google Maps Berbasis Augmented Reality

Reading time:
February 14, 2019
AR Google Maps

Google Maps merupakan salah satu aplikasi peta yang menjadi andalan banyak pengguna smartphone android saat ini. Keakuratan peta serta kehadiran fitur tambahan seperti fitur navigasi dan Google Street View membantu banyak pengguna dalam bernavigasi. Kabarnya Google Maps akan kedatangan fitur terbaru lagi yakni navigasi berbasis augmented reality (AR).

Cara kerja fitur ini sederhana. Saat pengguna ingin bernavigasi, cukup arahkan kamera smartphone berdasarkan petunjuk navigasi yang tersedia. Pada saat kamera diarahkan saat bernavigasi, nantinya tampilan petunjuk arah, nama jalan, nama gedung dan fasilitas umum akan muncul langsung secara real-time berkat didukung teknologi augmented reality.

Fitur ini sebenarnya sudah diumumkan oleh Google pada ajang Google I/O 2018 sebelumnya, namun baru pada tahun 2019 ini proses pengerjaanya telah rampung. Sayangnya pengguna belum bisa mencobanya untuk saat ini dikarenakan fitur ini butuh pengujian lebih lanjut, sehingga Google hanya merilis fitur ini kepada komunitas “Local Guide” yang sebagian besar berisikan pengguna Google Maps terpilih seperti para traveler dan tour guide.

Walaupun fitur navigasi ini terlihat sangat futuristik sayangnya beberapa masalah mungkin akan terjadi saat pengguna tidak menggunakannya secara hati-hati, karena fokus pengguna hanya tertuju ke arah layar smartphone saja.

Kasus yang sama juga pernah terjadi pada pemain game Pokomen Go yang terjadi beberapa tahun yang lalu, belum diketahui bagaimana nantinya cara Google menyelesaikan masalah keamanan pengguna tersebut.

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 27, 2024 - 0

Review Acer Predator Helios Neo 16 2024: Helios Neo Naik Kelas?

Laptop yang satu ini bukan cuma kenceng buat gaming, tapi…
March 19, 2024 - 0

Review ASUS Zenbook 14 OLED (UX3405): Laptop Ringan Idaman!

Laptop Intel Core Ultra akhirnya mulai dijual di Indonesia. Salah…
March 18, 2024 - 0

Review Huawei MateBook D 14 (2024): Bodi Metal, Kencang dan Terjangkau!

Laptop yang satu ini harusnya sudah tidak terlalu asing lagi…
March 15, 2024 - 0

Review Lenovo Yoga Slim 7i (14IMH9): Daya Tahan Baterai Laptop 2024 Harusnya Begini!

Laptop layar OLED yang satu ini ternyata baterainya irit banget…

Gaming

March 28, 2024 - 0

Ryu Ga Gotoku Punya Pengumuman Besar di Hari April Mop

Berbeda dengan sebagian besar belahan dunia yang lain, April Mop…
March 28, 2024 - 0

Relic Entertainment Pisah dari SEGA, Kembali Indie

Sebagian besar dari kita mungkin seringkali salah menyimpulkan bahwa SEGA…
March 28, 2024 - 0

Spesifikasi PC untuk Marvel Rivals

Di atas kertas, ini adalah konsep yang seharusnya bisa menuai…
March 28, 2024 - 0

Embracer Jual Dev. Borderlands ke Take-Two Interactive

Anda yang cukup mengikuti berita game dengan intens sepertinya tidak…