NVIDIA GTX 480M: Mobile GPU tercepat

Reading time:
May 26, 2010

Hari ini NVIDIA GeForce GTX 480M Graphics Processing Unit untuk notebook sudah tertera pada website resmi NVIDIA. GPU DirectX 11 ini menawarkan kinerja tessellation yang tinggi pada platform mobile, sampai dengan 5x kinerja GPU pesaingnya. NVIDIA juga menjanjikan kinerja CUDA yang lebih kencang dibandingkan dengan GPU generasi sebelumnya.

GPU ini memiliki 352 CUDA Core dengan memory bandwidth 256 bit. GeForce GTX 480M memiliki  Graphics clock sebesar 425 MHz, hampir separuh GTX 480, 700 MHz. Processor clocknya adalah 850 MHz dan Memory clocknya adalah 1200 MHz. Tentunya, kami sudah tidak sabar untuk menguji GPU ini. Walaupun begitu, satu hal yang kami masih penasaran. Berapa derajat panas yang dihasilkan saat GPU ini dipakai untuk bermain game?

Berikut adalah spesifikasi dari GeForce GTX 480M:

GPU Engine Specs:

CUDA Cores 352
Gigaflops 897
Processor Clock (MHz) 850 MHz
Texture Fill Rate (billion/sec) 18.7

Memory Specs:

Memory Clock (MHz) 1200
Memory Interface Width 256-bit
Memory Bandwidth (GB/sec) 76.8

Feature Support:

NVIDIA SLI®-ready* 2-Way
NVIDIA 3D Vision Ready
NVIDIA PureVideo® Technology** HD
NVIDIA PhysX™-ready
NVIDIA CUDA™ Technology
Microsoft DirectX 11
OpenGL 3.2
Bus Support PCI-E 2.0
Certified for Windows 7

Display Support:

Maximum Digital Resolution 2560×1600
Maximum VGA Resolution 2048×1536
Share
Tags:

Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Setelah sebelumnya menggunakan prosesor Intel, Laptop Axioo Hype-R kini hadir…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Ini adalah laptop yang cocok banget diajak kerja outdoor. Karena…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…

Gaming

November 18, 2025 - 0

Developer Cities: Skylines Diganti, Pastikan Pengembangan Terus Berjalan

Setelah 15 tahun membesarkan franchise Cities, Colossal Order diganti dengan…
November 18, 2025 - 0

Penggunaan AI di Black Ops 7 Dapat Perhatian Dari Anggota Kongres AS

Kontroversi penggunaan AI di pembuatan aset Black Ops 7 makin…
November 18, 2025 - 0

Star Citizen Dekati Pendanaan $1 Miliar & Masih Berstatus Alpha

Setelah 13 tahun pengembangan dan kumpulkan dana hampir $900 juta,…
November 18, 2025 - 0

Escape from Tarkov Beri Level Requirement Untuk Flea Market

Escape from Tarkov mengunci akses ke fitur favorit pemain, Flea…