Diary GOOC 2010 Final – Kegiatan Setelah Pertandingan

Reading time:
September 29, 2010

Pertandingan overcloking tingkat dunia yang diseenggarakan Gigabyte akhirnya melahirkan tiga juara baru. Matose, overclocker dari Romania ini akhirnya menjadi juara pertama. Sedangakan stephenyeong yang berasal dari Hongkong menjadi juara dua dan speedtime.wing dari China menjadi juara ketiga.

25 September 2010 – Jam menunjukkan pukul lima sore waktu setempat, semua orang berbenah merapihkan tempat berlangsungnya acara. Saya pun bersama Ekky Jengkol dan Benny dari Gigabyte Indonesia memutuskan untuk secepatnya kembali ke hotel tempat menginap. Malam ini kami akan menghadiri jamuan makan malam yang diselenggarakan oleh Gigabyte.

gooc 2010 01
Sambil menunggu bis jemputan, kami menyempatkan bersantai di taman dekat arena pertandingan
gooc 2010 02
Setelah beristirahat sebentar di hotel, kami pun menuju tempat makan malam dengan bis
gooc 2010 03
Suasana makan malam yang begitu ceria
gooc 2010 04
Berfoto bersama sebelum kembali ke hotel. OHHH YEEAAHH!!!

26 September 2010 – Hari ini Gigabyte mengajak kami semua bersenang-senang dengan kegiatan ber-paintball ria. Setelah makan siang, kami pun berangkat menuju tempat area paintball.

gooc 2010 05
Jam menunjukkan pukul 13.30, saatnya berangkat ke arena paintball
gooc 2010 06Tidak sampai satu jam, kami pun sampai ke tempat yang dituju
gooc 2010 07
Ternyata kami harus menaiki tangga yang cukup terjal untuk sampai ke arena paintball
gooc 2010 08
Menit-menit berlalu dan kami masih berkutat menaiki anak tangga
gooc 2010 10
Sampai juga ke tempat yang dituju
gooc 2010 12
Sebelum ber-paintball ria, kami diberi pengarahan oleh intruktur dengan menggunakan bahasa Taiwan. Untunglah ada yang menerjemahkan
gooc 2010 13
Dari tempat briefing, kami kembali turun untuk berganti seragam perang
gooc 2010 14
Beberapa orang berganti di ruang ganti pakaian

Sayang sekali, karena arena pertandingan paintball cukup berbahaya, berada di lereng gunung, saya pun meninggalkan kamera saya di loker penyimpanan dan tidak dapat mengabadikan serunya pertandingan.

gooc 2010 16
Melepas lelah setelah petandingan tiga ronde. Sebenarnya kami kelelahan karena berulang-kali naik turun lereng gunung.
gooc 2010 17
Pukul 18.30, kami pun meninggalkan arena paintball dan menuju ke tempat makan
gooc 2010 18
Makan malam terakhir di GOOC 2010 Final

27 September 2010 – Tidak terasa hari ini sampai juga. Saatnya partisipan GOOC 2010 Final kembali ke rumah dan negara masing-masing.

gooc 2010 19
Suasana lobi hotel saat check-out.

Sekian liputan tim JagatReview.com dari GOOC 2010 Final.

Hampir saja kami lupa, kami masih mempunyai oleh-oleh dari GOOC 2010 Final, booth babes.

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Setelah sebelumnya menggunakan prosesor Intel, Laptop Axioo Hype-R kini hadir…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Ini adalah laptop yang cocok banget diajak kerja outdoor. Karena…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…

Gaming

November 14, 2025 - 0

ARC Raiders Tambahkan Duo Matchmaking & Turunkan Harga Kosmetik

Update terbaru ARC Raiders menambahkan mode Duo Matchmaking serta beberapa…
November 13, 2025 - 0

Ratchet & Clank: Ranger Rumble Siap Hadir di Mobile & Buka Pre-Registrasi

Duo legendaris Ratchet & Clank akhirnya kembali lewat Ranger Rumble,…
November 13, 2025 - 0

Rockstar Games Dihantam Gugatan Hukum atas Dugaan “Union Busting”

Rockstar Games digugat serikat pekerja atas tuduhan “union busting” setelah…
November 13, 2025 - 0

Valve Resmi Umumkan Steam Frame VR, Headset Standalone Berkekuatan PC

Valve resmi mengumumkan Steam Frame VR, headset dengan performa setara…