Oracle Nyatakan Kesiapan Menghadapi Persaingan Cloud Computing

Reading time:
March 8, 2011
logo oracle large

Pertumbuhan bisnis cloud computing yang cukup pesat membuat banyak perusahaan mulai merilik pasar tersebut. Oracle, sebagai salah satu pemain besar di bidang solusi IT korporat, juga turut ambil bagian dalam cloud computing tersebut. Hari ini, bertempat di Hotel Mulia – Jakarta, Oracle yang diwakili oleh Williw Hardie, VP Database Product Marketing, menyatakan kesiapan mereka untuk terjun di dunia cloud computing dengan memperkenalkan solusi terbaru mereka, Exadata dan Exalogic.

08032011153 R

Exadata dan Exalogic adalah mesin yang khusus didesain untuk mengakomodasi kebutuhan cloud, baik privat maupun publik. Exadata, yang menangani database dan storage, merupakan mesin andal yang dilengkapi storage sampai dengan 336 TB dan flash memory 5 T. Mesin tersebut juga dilengkapi dengan perangkat lunak database Oracle 11g Release 2.

Sementara itu, Exalogic adalah solusi yang disebut “cloud in a box”. Mesin Exalogic dilengkapi dengan 360 core dan RAM sebesar 2.8 TB. Mesin ini dapat merupakan satu-satunya solusi terintegrasi, hardware dan software, yang dirancang dan dioptimasi untuk kebutuhan cloud computing sehingga mampu menghadirkan kemampuan proses tinggi.

Tentu saja, pernyataan kesiapan Oracle tersebut bukan dilakukan secara sembarangan. Oracle, yang diwakili Independent Oracle User Group, telah melakukan survey sebelumny kepada para pengguna produk-produk Oracle. Survey tersebut menunjukkan bahwa saat ini, semakin banyak perusahaan yang mengadopsi sistem clud computing untuk kelangsungan bisnisnya. Hasil survey tersebutlah yang menjadi motivasi tambahan untuk Oracle untuk menciptakan produk pendukung cloud computing modern yang pada akhirnya menjadi senjata andalan Oracle dalam bersaing di pasar cloud.

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Kali ini kita kedatangan salah satu “AI PC” dari MSI.…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Laptop murah yang harganya 5 jutaan ini ternyata kuat juga…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Laptop ini cocok banget untuk cari duit terlebih bagi kalangan…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 8, 2024 - 0

Game Fighting Hunter x Hunter Dipastikan 2D!

Gamer mana yang tidak bergembira mendengar bahwa akhirnya, anime /…
March 8, 2024 - 0

Command & Conquer: Generals Kini Tersedia di Steam!

Sepertinya sulit untuk membicarakan game RTS dengan elemen militer kental…
March 8, 2024 - 0

Overwatch 2 Kolaborasi dengan Cowboy Bebop, Hadirkan Trailer Keren!

Kolaborasi antara dua buah franchise yang hadir di media yang…
March 8, 2024 - 0

Kreator Dragon Ball – Akira Toriyama Meninggal Dunia

Hampir semua anak-anak Indonesia yang sempat tumbuh besar di era…