Seorang Guru Diskors Karena Sebuah Komentar Pada Halaman Facebook

Reading time:
April 4, 2011

Tanpa henti, media sosial dijadikan forum pelampiasan emosi para guru, mulai dari penggunaan blog hingga peluncuran situs. Kini, ada satu lagi kasus serupa yang melibatkan seorang guru di kota Patterson, Amerika Serikat, mengenai komentar yang ditulis di halaman Facebook-nya. Guru SD kelas 1 yang namanya tidak disebutkan ini dituduh telah menulis bahwa ia merasa seperti seorang kepala penjara di dalam kelas yang dipenuhi segerombolan kriminal masa depan.

Facebook comments

Pihak sekolah tentunya tidak menganggap sepele kejadian ini. Sang guru diskors sambil menunggu hasil investigasi dari pihak sekolah. Kepala dewan sekolah, Theodore Best, mengatakan bahwa pihak sekolah tidak dapat memecat guru berdasarkan apa yang mereka tulis di halaman Facebook mereka. Namun, jika konten tersebut terbeber ke publik dan berdampak buruk bagi sekolah, pihak sekolah harus mengambil tindakan tegas. Kejadian ini juga mengundang keprihatinan masyarakat sekitar. Salah seorang warga, Barry Graham, mengungkapkan pengertiannya atas luapan emosi guru tersebut. Namun, ia menambahkan bahwa perilaku tersebut tidak sepatutnya dilakukan oleh seorang guru.

Banyaknya kejadian penggunaan media sosial yang menyeret guru-guru ke dalam berbagai permasalahan, tidak menjadikan peristiwa tersebut sebagai pelajaran yang tidak akan berulang. Ternyata, seorang pengajar pun belum tentu dapat mengambil pelajaran dari kesalahan rekan-rekannya. Apalagi, dengan adanya godaan menggunakan media sosial sebagai sarana meluapkan emosi.

Source: North Jersey

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Setelah sebelumnya menggunakan prosesor Intel, Laptop Axioo Hype-R kini hadir…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Ini adalah laptop yang cocok banget diajak kerja outdoor. Karena…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…

Gaming

November 14, 2025 - 0

Escape from Tarkov 1.0 Kemungkinan Akan Server Wipe Untuk Mode PVE

Menuju rilisnya versi 1.0 Escape from Tarkov, Battlestate Games berpotensi…
November 14, 2025 - 0

Escape from Tarkov Rayakan Rilis Version 1.0 Dengan Kampanye Twitch Drop

Battlestate Games rayakan rilis Escape from Tarkov menuju version 1.0…
November 14, 2025 - 0

NCSoft Reveal Trailer Horizon Steel Frontiers, MMORPG di Dunia Horizon Zero Dawn

PlayStation dan NCSoft berkolaborasi membuat Horizon Steel Frontiers, MMORPG Action…
November 14, 2025 - 0

Death Stranding Dibuat Serial Anime Oleh Disney+, Hideo Kojima Terlibat Langsung

Death Stranding resmi diadaptasi menjadi serial anime di Disney+ dan…