NostalGame: Final Fantasy IX

Reading time:
June 20, 2011

Sensasi Setelah Memainkannya Kembali

Final Fantasy IX 57

Memainkan Final Fantasy 9 tentu saja akan membawa memori Anda kembali ke masa-masa remaja yang hilang dimakan waktu begitu saja. Walaupun keterbatasan waktu dan padatnya jadwal (artis?) membuat saya tidak berkesempatan untuk menyelesaikan game  ini lagi, namun berbagai elemen yang dihadirkan di awal permainan sudah cukup untuk menghidupkan masa lalu kembali.

Alunan Vamo’ Alla Flamenco yang terdengar di pertarungan “drama” Zidane seperti mengingatkan saya kepada alasan mengapa game ini begitu mudah untuk dicintai di masa lalu. Jika Anda pernah memainkan game ini sebelumnya, bernostalgia dengan FF IX tentu akan menjadi masa-masa yang membahagiakan. Ya sampai Anda berkomitmen untuk menemukan Ozma dan melakukan Chocobo Breeding hingga akhir permainan. Sesuatu yang bisa membuat Anda melewatkan waktu dua minggu menjadi zombie di depan televisi. Seandainya saja, seandainya Square Enix untuk berkomitmen untuk kembali ke akar.

Final Fantasy IX 38
Share
Load Comments

Gadget

July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…
June 17, 2025 - 0

Review Huawei nova 13 Pro: Kamera Selfie Terbaik, Desain Keren!

Huawei nova akhirnya balik lagi ke Indonesia! Ini adalah smartphone…

Laptop

October 14, 2025 - 0

Review Infinix Inboox X2 2025: Laptop “Legendaris” Infinix Kembali!

Bodi Infinix Inboox X2 2025 Form Factor Clamshell atau laptop…
October 11, 2025 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD X6 Setelah 6 Bulan: Tetap Tangguh & Kencang Seperti Baru?

Jujur, kami ini bukan peramal! Ya, kami bukan peramal yang…
October 1, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming Part 1: Laptop Tanpa Ini, Bukan Laptop Gaming! feat. HP OMEN MAX 16

Kalau ngomongin soal laptop gaming, kebanyakan orang hanya melihat ke…
September 29, 2025 - 0

Podcast: Apa Hebatnya Laptop AI? Buka-Bukaan dengan ASUS!

Belakangan ini kata “Laptop AI” semakin sering kedengaran. Biasanya ini…

Gaming

October 15, 2025 - 0

Black Myth: Wukong Dapatkan Update Besar, Tingkatkan Performa & Visual

Meskipun Black Myth: Wukong sudah cukup lama rilis, ternyata pihak…
October 15, 2025 - 0

Pokemon TCG Pocket Rayakan Ultah Pertama Dengan Perubahan Besar

Menyambut ulang tahun pertamanya, Pokemon TCG Pocket hadirkan perubahan yang…
October 15, 2025 - 0

Kreator Banjo-Kazooie Resmi Tinggalkan Rare

Pencipta game legendaris Banjo-Kazooie akhirnya putuskan untuk pensiun dari Rare,…
October 15, 2025 - 0

Tokoh Terpenting di Game Assassin’s Creed Tinggalkan Ubisoft

Tokoh terpenting yang bertanggung jawab pada pengembangan seri game Assassin's…