Review Hitachi Touro Mobile Pro 500GB: Kencang dengan 7200 RPM

Reading time:
February 29, 2012

Dengan meningkatnya kebutuhan akan kapasitas penyimpanan data yang besar, tentu saja para produsen berlomba-lomba untuk memenuhi kebutuhan para konsumennya. Tidak hanya meningkatkan kapasitas, para produsen saat ini juga mengadopsi interface USB 3.0 yang terbukti mampu meningkatkan kecepatan transfer data dari sebuah perangkat ke perangkat eksternal lainnya. Begitu pula dengan Hitachi.

Hitachi Touro

Hitachi mengeluarkan sebuah hard disk eksternal yang memiliki interface USB 3.0. Kecepatan teoritis bandwidth dari USB 3.0 sudah pasti lebih kencang dari USB 2.0 karena mencapai 5 Gbps. Nama dari hard disk eksternal ini adalah Hitachi Touro Mobile Pro. Kapasitas yang datang ke meja pengujian kami adalah 500 GB. Hitachi pun juga menaruh hard disk 2,5″ dengan kecepatan rotasi 7200 RPM sehingga kinerja dari hard disk eksternal ini dapat dipastikan lebih tinggi dari beberapa produk eksternal lainnya.

Hitachi Touro Belakang

Hard disk eksternal ini didesain dengan warna hitam kelam dengan kulit yang glossy. Ini membuat hard disk eksternal ini menjadi lebih cantik. Walaupun begitu, kekurangannya adalah saat dipegang, minyak dari tangan sang pengguna akan menempel sehingga membuat casing hard disk eksternal ini akan dipenuhi sidik jari.

Hitachi Touro USB Slot

Keunggulan lainnya dari hard disk eksternal ini adalah Hitachi memberikan ruang kapasitas 3 GB di server cloud mereka sehingga pengguna dapat menyimpan data secara online. Lalu, bagaimana dengan kinerjanya? Sebelum membahas lebih lanjut, terlebih dahulu kami tampilkan platform pengujian serta kemasan paket penjualan dari Hitachi Touro 500 GB.

Platform Pengujian Hitachi Touro Mobile Pro 500 GB

  • Motherboard: Intel H67 LGA 1155
  • Prosesor: Intel Core i3 2100 3,1 GHz
  • RAM: Kingston DDR3 8 GB
  • Storage: Kingston SSD V+100 64 GB
  • Graphics Card: AMD Radeon HD 5550
  • Power Supply: CoolerMaster GX 550 Watt
  • Input Device: Genius Keyboard and Mouse
  • Monitor: 18,5 inch LCD
  • Sistem Operasi: Microsoft Windows 7 64 bit

Di pengujian kali ini, kami menghadirkan USB 2.0 HDD untuk membandingkan kinerja sebuah HDD eksternal di interface tersebut terhadap Touro. Ini juga menggambarkan kinerja Hitachi Touro saat dijalankan di slot USB 2.0.

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Setelah sebelumnya menggunakan prosesor Intel, Laptop Axioo Hype-R kini hadir…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Ini adalah laptop yang cocok banget diajak kerja outdoor. Karena…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…

Gaming

November 18, 2025 - 0

Developer Cities: Skylines Diganti, Pastikan Pengembangan Terus Berjalan

Setelah 15 tahun membesarkan franchise Cities, Colossal Order diganti dengan…
November 18, 2025 - 0

Penggunaan AI di Black Ops 7 Dapat Perhatian Dari Anggota Kongres AS

Kontroversi penggunaan AI di pembuatan aset Black Ops 7 makin…
November 18, 2025 - 0

Star Citizen Dekati Pendanaan $1 Miliar & Masih Berstatus Alpha

Setelah 13 tahun pengembangan dan kumpulkan dana hampir $900 juta,…
November 18, 2025 - 0

Escape from Tarkov Beri Level Requirement Untuk Flea Market

Escape from Tarkov mengunci akses ke fitur favorit pemain, Flea…