ZTE Jalin Kerjasama untuk Perangkat Network Enterprise

Reading time:
June 18, 2013
Presscon

Pada hari Rabu tanggal 12 Juni 2013, ZTE mengadakan sebuah acara dalam rangka peluncuran rangkaian perangkat networking mereka. Pada acara tersebut, pihak ZTE menjelaskan kerjasama mereka dengan Synnex Metrodata Indonesia selaku distributor dan Prisma Solusindo sebagai Golden Partner. Pihak Prisma Solusindo sendiri mengundang mitra-mitra korporasi untuk mendengarkan product update dan demo dari produk baru ZTE.

Perjanjian Kerjasama

Pada acara tersebut pula, beberapa produk ZTE untuk dipakai oleh kalangan enterprise pun diperkenalkan. Kesemuanya tentu berhubungan dengan networking dan komunikasi. Dengan perkembangan masyarakat dan ekonomi, semakin banyak perusahaan ingin mengaktifkan tenaga kerja mereka secara geografis untuk berkomunikasi dan berkolaborasi secara lebih efektif dan produktif atas jarak, sehingga produk konferensi video akan banyak digunakan. Dan produk-produk tersebutlah yang dikedepankan oleh ZTE.

ZTE Girls

 

Beberapa produk pun dipajang pada acara kali ini. Di antaranya adalah ZTE T700S-4MX yang merupakan sebuah sistem komunikasi video dengan sebuah kamera HD PTZ yang mendukung resolusi video 1080p dengan 30fps. Selanjutnya ada Multipoint Control Unit M900 yang sudah memiliki built-in firewall traversal H.460 dan mendukung standar H.323, SIP, H.264 HP, IVVR, enkripsi H.235, dan dual streaming H.239. Keduanya akan langsung dipasarkan di Indonesia.

ZTE MCU M900 ZTE Router ZSR1809 ZTE Switch 5952E ZTE T700S-4MX

 

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

January 22, 2026 - 0

Mengenal Seri Laptop HP OmniBook: Apa itu OmniBook? Kemana Spectre, Envy dan Pavilion?

Laptop-laptop yang akan kami bahas kali ini adalah laptop thin…
December 31, 2025 - 0

Saran Belanja Laptop Gaming ASUS Keluaran 2025: Ada ROG, TUF dan ASUS Gaming!

Kali ini Kita akan bahas bareng-bareng tentang lini produk Laptop…

Gaming

January 30, 2026 - 0

Divisi Meta VR Alami Kerugian Miliaran Dolar di 2025

Kerugian yang luar biasa besar kembali dialami oleh divisi Meta…
January 30, 2026 - 0

Xbox Kembali Alami Kerugian di Awal 2026

Memasuki tahun 2026, Xbox dilaporkan kembali alami penurunan keuntungan baik…
January 30, 2026 - 0

Wakil Presiden Amazon Games Tinggalkan Perusahaan Setelah 8 Tahun Berkarya

Kondisi Amazon Games tampak semakin memburuk, dengan perginya wakil presiden…
January 30, 2026 - 0

Dispatch Versi Nintendo Switch 2 Akan Disensor

Demi menjaga integritas console, Nintendo dan AdHoc Studio sepakat untuk…