Review Seidon 120M: Pendukung Overclocking Nan Terjangkau

Reading time:
August 8, 2014

Overclocking memang menjadi magnet tersendiri untuk sebagian orang. Berpacu di lintasan virtual dengan adu kecepatan clock maupun efisiensi benchmark adalah beberapa hal yang membuat overclocking menarik. Di ajang Internasional pun overclocking sangat menarik dengan adanya lomba akbar. Tidak mengherankan, banyak overclocker baru bermunculan saat ini.

Overclocker yang baru tersebut atau biasa disebut newbie tentu saja tidak langsung menggunakan pendingin ekstrim seperti para profesional. Biasanya mereka menggunakan pendingin yang bisa dibilang bisa digunakan sehari-hari, seperti watercooling. Selain memberikan headroom yang sangat jauh dibandingkan dengan heatsink stok bawaan produsen prosesor untuk mencapai clock lebih tinggi, watercooling juga biasanya mempunyai performa yang lebih baik daripada heatsink.

Seperti yang sebelumnya telah kami buat di tes perbandingan watercooling yang bisa dilihat disini, kami melihat adanya kemampuan dari beberapa watercooling kit terjangkau untuk menjadi pendukung overclocking. Oleh karena itu, kami menguji kembali salah satu dari watercooling tersebut, yaitu Seidon 120M yang mendapatkan award “best value” yang berarti mempunyai nilai overal vs harga terbaik. Penasaran dengan pengujian kami? Yuk mari kita simak pengujian berikut 😉

Bagi yang mungkin masih belum tahu bentuk dari Seidon 120M tersebut, dibawah ini sudah kami sediakan beberapa gambar dari pengujian kami sebelumnya.

r
Kemasan paket penjualan dari Seidon 120M

 

Seidon120M_3s
Radiator + Wateblock dari Seidon 120M
Seidon120M_3det
Kerapatan sirip radiator
DSC09655
Seidon 120M yang terpasang di motherboard

Share

Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

January 22, 2026 - 0

Mengenal Seri Laptop HP OmniBook: Apa itu OmniBook? Kemana Spectre, Envy dan Pavilion?

Laptop-laptop yang akan kami bahas kali ini adalah laptop thin…
December 31, 2025 - 0

Saran Belanja Laptop Gaming ASUS Keluaran 2025: Ada ROG, TUF dan ASUS Gaming!

Kali ini Kita akan bahas bareng-bareng tentang lini produk Laptop…

Gaming

January 30, 2026 - 0

Divisi Meta VR Alami Kerugian Miliaran Dolar di 2025

Kerugian yang luar biasa besar kembali dialami oleh divisi Meta…
January 30, 2026 - 0

Xbox Kembali Alami Kerugian di Awal 2026

Memasuki tahun 2026, Xbox dilaporkan kembali alami penurunan keuntungan baik…
January 30, 2026 - 0

Wakil Presiden Amazon Games Tinggalkan Perusahaan Setelah 8 Tahun Berkarya

Kondisi Amazon Games tampak semakin memburuk, dengan perginya wakil presiden…
January 30, 2026 - 0

Dispatch Versi Nintendo Switch 2 Akan Disensor

Demi menjaga integritas console, Nintendo dan AdHoc Studio sepakat untuk…