Sol Republic Luncurkan Speaker Bluetooth Mungil ‘Punk’

Author
Cerira
Reading time:
September 26, 2014

Meski sudah banyak produk speaker Bluetooth yang beredar di pasaran, namun Sol Republic tetap merilis produk speaker Bluetooth terbarunya. Menyebutnya dengan nama ‘Punk’, Sol Republic meluncurkan produk terbarunya tersebut sebagai sebuah speaker Bluetooth mungil ultra portabel yang bisa dibawa kemana saja dan mampu menghadirkan output audio yang lantang dan merdu.

sol punk1-730x474

Desainnya cukup sederhana dengan bentuk sangat mungil mirip keping bola hoki sehingga memudahkan pengguna membawanya kemana saja. Punk menawarkan daya tahan baterai hingga 8 jam yang menurut Sol Republik daya tahan tersebut lebih besar 50% dibanding yang dimiliki produk lain yang serupa yang ada di pasaran. Yang menarik, speaker dengan kekuatan 5.7 watt ini hadir dalam 7 warna pilihan yakni black, horizon blue, fluoro red, cargo, navy, lemon lime dan ion green.

Speaker ini juga ditujukan bagi para pengguna yang membutuhkan pelantang suara dari ponsel atau audio playernya saat tengah melakukan aktifitas ekstrim, misal bersepeda atau berpetualang di alam bebas. Dengan bentuknya yang mungil dan tangguh, speaker ini mampu memberikan output audio yang berkualitas sehingga bisa tetap terdengar merdu dan stabil saat dipasang di sepeda atau kendaraan lainnya. Disebutkan bahwa bodi Punk dilapisi dari materi karet sehingga membuatnya kuat dan tangguh, serta tahan air, debu dan benturan.

768x400_Punk_PDP_Mobile_Panel1

Dibanderol dengan harga $69.99, speaker dengan jangkauan 60 kaki atau sekitar 18 meter ini dilengkapi dengan port line-in dan line-out sehingga mempermudah koneksi dengan piranti non-Bluetooth lain. Speaker ini juga dilengkapi dengan mount berukuran seperempat inch untuk bisa dipasang di sepeda atau kamera. Menurut Sol Republic, Punk mampu mempertahankan suara penandaannya sendiri yang membuatnya menjadi lebih menarik lagi. Sol Republic memasarkan speaker terbarunya ini melalui Best Buy, RadioShack, website Sol Republic dan beberapa pengecer lainnya.

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Setelah sebelumnya menggunakan prosesor Intel, Laptop Axioo Hype-R kini hadir…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Ini adalah laptop yang cocok banget diajak kerja outdoor. Karena…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…

Gaming

November 18, 2025 - 0

Developer Cities: Skylines Diganti, Pastikan Pengembangan Terus Berjalan

Setelah 15 tahun membesarkan franchise Cities, Colossal Order diganti dengan…
November 18, 2025 - 0

Penggunaan AI di Black Ops 7 Dapat Perhatian Dari Anggota Kongres AS

Kontroversi penggunaan AI di pembuatan aset Black Ops 7 makin…
November 18, 2025 - 0

Star Citizen Dekati Pendanaan $1 Miliar & Masih Berstatus Alpha

Setelah 13 tahun pengembangan dan kumpulkan dana hampir $900 juta,…
November 18, 2025 - 0

Escape from Tarkov Beri Level Requirement Untuk Flea Market

Escape from Tarkov mengunci akses ke fitur favorit pemain, Flea…