Accenture: Pasar Perangkat dan Aplikasi Digital Baru Paling Diminati Pengguna Indonesia

Reading time:
October 8, 2014
IMG_0129

Tidak dipungkiri jika para pengguna teknologi di Indonesia memiliki tingkat pengguna “Tech Savvy” yang sangat tinggi dibandingkan negara berkembang lainnya. Pengguna ini selalu menginginkan produk teknologi/perangkat yang terbaru dan tentu saja inovatif, untuk gaya hidup mereka yang serba digital.

Hasil riset yang dilakukan oleh Accenture menunjukkan jika 41% masyarakat di Indonesia menyatakan jika mereka ingin memiliki atau setidaknya mencoba produk dan layanan baru yang ditawarkan di pasaran. 55% diantaranya mengungkapkan jika mereka akan menyisihkan pendapatan mereka agar dalam beberapa bulan kedepan bisa membeli gadget yang menjadi incarannya. 81% responden mengaku ingin membeli smartphone yang lebih canggih, dan 61% diantaranya menginginkan ponsel dengan ukuran layar yang lebih besar lagi di tahun berikutnya.

Clipboard01

Dikatakan Tore Berg, Managing Director for Communication, Media & Technology dan Customer Relationship Management, Accenture, “Konsumen ingin perangkat yang terbaru dan paling inovatif. Mereka tidak hanya berencana untuk mengejar ketinggalan teknologi dan menganti produk yang ada, namun kebanyakan dari mereka akan menambah jumlah perangkat dari yang mereka miliki saat ini.” Berg melanjutkan, “Jejaring sosial atau aplikasi juga menjadi satu bagian dari end product, maka dari itu perusahaan perlu mempertimbangkan hal ini sebagai aspek yang penting dalam mengembangkan perangkat.”

Riset Accenture yang bertemakan perilaku konsumen “Digital Lifestyle” di Indonesia ini, dilakukan pada 1000 responden pengguna internet di Indonesia yang berada di kota-kota besar. Riset ini mengindikasi adanya peranan penting konsumen dalam menciptakan keadaaan di mana produk dan layanan digital menjadi sangat personal. Hal ini menjadikan perusahaan teknologi, penyedia layanan dan konten digital harus mengerti dan tepat sasaran agar dapat masuk ke gaya hidup digital konsumen. Hasil riset juga menyediakan pengetahuan mengenai cara konsumen menggunakan konten untuk menciptakan jadwal hiburan, serta persepsi mereka mengenai isu penting seperti kepercayaan di dunia digital.

 

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Kali ini kita kedatangan salah satu “AI PC” dari MSI.…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Laptop murah yang harganya 5 jutaan ini ternyata kuat juga…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Laptop ini cocok banget untuk cari duit terlebih bagi kalangan…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 8, 2024 - 0

Command & Conquer: Generals Kini Tersedia di Steam!

Sepertinya sulit untuk membicarakan game RTS dengan elemen militer kental…
March 8, 2024 - 0

Overwatch 2 Kolaborasi dengan Cowboy Bebop, Hadirkan Trailer Keren!

Kolaborasi antara dua buah franchise yang hadir di media yang…
March 8, 2024 - 0

Kreator Dragon Ball – Akira Toriyama Meninggal Dunia

Hampir semua anak-anak Indonesia yang sempat tumbuh besar di era…
March 7, 2024 - 0

Bukan CGI, Dragon’s Dogma 2 Gunakan Video Daging Asli untuk Animasi Memasak

Apalah arti sebuah game petualangan yang tidak mampu memberikan Anda…