MSI Hadirkan Laptop CX61: Gaming di Harga Terjangkau

Author
Bimanto
Reading time:
March 16, 2015
msi-cx61

 

Baru-baru ini, MSI notebook mengumumkan update untuk notebook kelas “Classic” dengan menggunakan graphics GeForce 9 Series yang baru saja diumumkan oleh NVIDIA. Notebook MSI CX61 bisa dikatakan cukup terjangkau untuk bermain game dengan spesifikasi yang cukup mumpuni. Spesifikasi yang diusungnya memungkinkan pengguna untuk bermain game 3D terkini pada resolusi dan setting tertentu.

Notebook gaming MSI CX61 akan dipersenjatai dengan prosesor Intel Core i 4th Gen. Haswell. Untuk seri CX61 2QF-1614JP akan menggunakan Core i3 4100M yang mempunyai kecepatan 2.5GHz dan untuk seri CX61 2QF-1607JP akan menggunakan prosesor Core i5 4210M dengan kecepatan 2.6GHz. Kedua seri notebook tersebut akan menggunakan memory DDR3 4GB dalam paket penjualannya dan storage hard disk dengan kaspitas 1TB. Kedua seri notebook gaming tersenut akan menggunakan graphics GeForce 940M dengan memori 2GB.

msi-cx61-0od-827xcz-66405av-jpg-big_ies791554

Untuk dimensi, kedua seri MSI CX tersebut mempunyai ukuran 383x249x37 mm dengan berat 2,4kg. Bisa dikatakan notebook tersebut masih cukup nyaman untuk mobile gaming. Kelengkapan lainnya yang diusung adalah optical drive DVD Super multi, port USB3.0 dan USB2.0, HDMI, memory card reader, VGA output port, dan Gigabit Ethernet. Untuk menunjang hidup di luar ruangan, notebook ini dilengkapi dengan baterai 6 cell yang diklaim dapat menunjang hidup hingga 4 jam lebih. Untuk harga, MSI CX akan dijual mulai dari harga sekitar USD 800.

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 27, 2024 - 0

Review Acer Predator Helios Neo 16 2024: Helios Neo Naik Kelas?

Laptop yang satu ini bukan cuma kenceng buat gaming, tapi…
March 19, 2024 - 0

Review ASUS Zenbook 14 OLED (UX3405): Laptop Ringan Idaman!

Laptop Intel Core Ultra akhirnya mulai dijual di Indonesia. Salah…
March 18, 2024 - 0

Review Huawei MateBook D 14 (2024): Bodi Metal, Kencang dan Terjangkau!

Laptop yang satu ini harusnya sudah tidak terlalu asing lagi…
March 15, 2024 - 0

Review Lenovo Yoga Slim 7i (14IMH9): Daya Tahan Baterai Laptop 2024 Harusnya Begini!

Laptop layar OLED yang satu ini ternyata baterainya irit banget…

Gaming

March 28, 2024 - 0

Ryu Ga Gotoku Punya Pengumuman Besar di Hari April Mop

Berbeda dengan sebagian besar belahan dunia yang lain, April Mop…
March 28, 2024 - 0

Relic Entertainment Pisah dari SEGA, Kembali Indie

Sebagian besar dari kita mungkin seringkali salah menyimpulkan bahwa SEGA…
March 28, 2024 - 0

Spesifikasi PC untuk Marvel Rivals

Di atas kertas, ini adalah konsep yang seharusnya bisa menuai…
March 28, 2024 - 0

Embracer Jual Dev. Borderlands ke Take-Two Interactive

Anda yang cukup mengikuti berita game dengan intens sepertinya tidak…