Samsung Jadi Pemasok SSD untuk Macbook Terbaru

Author
Ozal
Reading time:
March 15, 2015

Samsung Electronics dilaporkan telah berhasil mendapatkan kontrak dari pihak Apple untuk menyuplai storage solid state drive (SSD) ke semua perangkat Macbook terbaru. Nilai Kesepakatan ini dikatakan bernilai “beberapa miliar dolar”.

samsung ssd

“Samsung Electronics baru-baru ini menyutujui dengan pihak Apple untuk menyediakan SSD yang menggunakan teknologi terbaru tiga dimensi (3D) V-NAND. Kesepakatan itu diperkirakan bernilai beberapa miliar dolar,” kata salah seorang sumber yang mengetahui perihal tersebut.

Salah seorang sumber lain menambahkan, perangkat SSD Samsung yang berbasis 3D V-NAND tersebut memiliki kinerja dan daya tahan yang lebih baik dari pendahulunya. Keberadaan SSD tersebut dikatakan ideal untuk ditanam di notebook high-end dan biasa dijual mahal, seperti seri Macbook Pro.

Samsung akan menyerahkan produksi SSD ini ke perangkat Apple di pabriknya yang berlokasi di Xian, China. Sejauh ini belum diketahui pasti terkait, kapan Samsung mulai produksi maupun volume produksinya. “Samsung merupakan satu-satunya perusahaan yang memproduksi massal produk tersebut saat ini,” ungkapnya.

Sekedar informasi, tidak seperti perangkat laptop Windows lainnya, perangkat Macbook sendiri umumnya hanya berbekal storage berbasis SSD saja. Penetapan harganya pun seperti yang dilakukan Apple terhadap perangkat iPhone dan iPad, yakni harga dibedakan dari masing-masing kapasitas storage SSD di dalamnya.

Sumber

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

January 22, 2026 - 0

Mengenal Seri Laptop HP OmniBook: Apa itu OmniBook? Kemana Spectre, Envy dan Pavilion?

Laptop-laptop yang akan kami bahas kali ini adalah laptop thin…
December 31, 2025 - 0

Saran Belanja Laptop Gaming ASUS Keluaran 2025: Ada ROG, TUF dan ASUS Gaming!

Kali ini Kita akan bahas bareng-bareng tentang lini produk Laptop…

Gaming

January 30, 2026 - 0

Divisi Meta VR Alami Kerugian Miliaran Dolar di 2025

Kerugian yang luar biasa besar kembali dialami oleh divisi Meta…
January 30, 2026 - 0

Xbox Kembali Alami Kerugian di Awal 2026

Memasuki tahun 2026, Xbox dilaporkan kembali alami penurunan keuntungan baik…
January 30, 2026 - 0

Wakil Presiden Amazon Games Tinggalkan Perusahaan Setelah 8 Tahun Berkarya

Kondisi Amazon Games tampak semakin memburuk, dengan perginya wakil presiden…
January 30, 2026 - 0

Dispatch Versi Nintendo Switch 2 Akan Disensor

Demi menjaga integritas console, Nintendo dan AdHoc Studio sepakat untuk…