Acer Luncurkan Monitor 4K Mahal Khusus Gaming

Author
Ozal
Reading time:
April 26, 2015

Acer baru saja meluncurkan monitor layar lengkung (curved-screen) yang dikhususkan untuk sektor gaming, Acer XR341CKA. Monitor premium tersebut diharapkan dapat memenuhi tuntutan gamer yang menginginkan kemampuan GPU di PC mereka bisa menunjukkan performa sesungguhnya di layar monitor.

acer moni

Salah satu nilai jual ialah dukungan fitur G-Sync yang disediakan di GPU NVIDIA. Dengan adanya G-Sync, monitor dapat melakukan penyesuaian antara refresh rate miliknya dengan render rate dari GPU, sehingga game akan berjalan lebih mulus, tanpa kehilangan kualitas tampilannya. Metode G-Sync ini juga merupakan penyempurnaan dari VSync.

Dari segi kualitas layar, Acer XR341CKA menawarkan resolusi 4K (3.400 x 1.440 pixel) dengan ukuran 34 inci, sudah berpanel IPS, memiliki refresh rate 144Mhz dan aspect-ratio 21:9. Dengan bentuk layarnya yang melengkung, Acer mengklaim, pengguna bisa melihat gambar dengan jelas dari sudut 178 derajat. Spesifikasi lainya seperti dukungan port koneksi yang cukup lengkap (USB 3.0, HDMI, DisplayPort) dan terdapat sepasang speaker 7 watt.

acer monii

Acer XR341CKA dijual dengan harga US$ 1.300 atau hampir Rp 17 juta. Harga yang begitu mahal, untuk sebuah monitor gaming berukuran 34 inci. Acer berencana memasarkan monitor premium tersebut pada September mendatang, seperti dikutip dari DigitalTrends.

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

January 22, 2026 - 0

Mengenal Seri Laptop HP OmniBook: Apa itu OmniBook? Kemana Spectre, Envy dan Pavilion?

Laptop-laptop yang akan kami bahas kali ini adalah laptop thin…
December 31, 2025 - 0

Saran Belanja Laptop Gaming ASUS Keluaran 2025: Ada ROG, TUF dan ASUS Gaming!

Kali ini Kita akan bahas bareng-bareng tentang lini produk Laptop…

Gaming

January 30, 2026 - 0

Divisi Meta VR Alami Kerugian Miliaran Dolar di 2025

Kerugian yang luar biasa besar kembali dialami oleh divisi Meta…
January 30, 2026 - 0

Xbox Kembali Alami Kerugian di Awal 2026

Memasuki tahun 2026, Xbox dilaporkan kembali alami penurunan keuntungan baik…
January 30, 2026 - 0

Wakil Presiden Amazon Games Tinggalkan Perusahaan Setelah 8 Tahun Berkarya

Kondisi Amazon Games tampak semakin memburuk, dengan perginya wakil presiden…
January 30, 2026 - 0

Dispatch Versi Nintendo Switch 2 Akan Disensor

Demi menjaga integritas console, Nintendo dan AdHoc Studio sepakat untuk…