Facebook Digugat 25.000 Penggunanya

Author
Ozal
Reading time:
April 11, 2015

Masalah privasi pengguna Facebook kembali diangkat ke meja hijau. Jejaring sosial terbesar di dunia itu, digugat oleh sekitar 25.000 penggunanya atas dugaan pelanggaran undang-undang privasi Eropa.

facebook

Gugatan ini secara resmi diajukan di pengadilan Wina, Austria, dan dipimpin oleh seorang aktivis perlindungan data Max Schrems. Ia bersama yang lainnya makin khawatir dengan cara Facebook mengumpulkan data penggunanya, lalu didistribusikan untuk kepentingan iklan. Pihaknya juga menuduh pihak Facebook memiliki keterlibatan dengan Prism, program mata-mata milik NSA.

Pada dasarnya, kami meminta Facebook untuk menghentikan pengawasan massal, memiliki kebijakan privasi yang tepat sehingga orang dapat mengerti, namun juga berhenti mengumpulkan data orang-orang yang bahkan bukan pengguna Facebook,” ungkap Schrems.

Atas tuduhan tersebut, Facebook dituntut agar mau membayar kompensasi sebesar 500 euro atau sekitar Rp 7 juta ke tiap pengguna yang tergabung dalam kampanye yang digerakkan oleh sarjana hukum berusia 27 tahun itu.

Menariknya, seperti dikutip dari The Guardian, setelah adanya tuntutan tersebut, lebih dari 55.000 pengguna dikabarkan ikut bergabung untuk prosedur pengadilan tahap berikutnya.

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

January 22, 2026 - 0

Mengenal Seri Laptop HP OmniBook: Apa itu OmniBook? Kemana Spectre, Envy dan Pavilion?

Laptop-laptop yang akan kami bahas kali ini adalah laptop thin…
December 31, 2025 - 0

Saran Belanja Laptop Gaming ASUS Keluaran 2025: Ada ROG, TUF dan ASUS Gaming!

Kali ini Kita akan bahas bareng-bareng tentang lini produk Laptop…

Gaming

January 30, 2026 - 0

Divisi Meta VR Alami Kerugian Miliaran Dolar di 2025

Kerugian yang luar biasa besar kembali dialami oleh divisi Meta…
January 30, 2026 - 0

Xbox Kembali Alami Kerugian di Awal 2026

Memasuki tahun 2026, Xbox dilaporkan kembali alami penurunan keuntungan baik…
January 30, 2026 - 0

Wakil Presiden Amazon Games Tinggalkan Perusahaan Setelah 8 Tahun Berkarya

Kondisi Amazon Games tampak semakin memburuk, dengan perginya wakil presiden…
January 30, 2026 - 0

Dispatch Versi Nintendo Switch 2 Akan Disensor

Demi menjaga integritas console, Nintendo dan AdHoc Studio sepakat untuk…