Review VGA Notebook: NVIDIA GeForce GTX 1060 6 GB GDDR5

Reading time:
November 3, 2016

Graphics card generasi terbaru umumnya menawarkan performa lebih bertenaga, teknologi grafis lebih canggih, dan tentu saja lebih efisien dalam memanfaatkan daya listrik. Oleh karena itu tidak aneh jika NVIDIA mampu memboyong graphics card desktop generasi terbaru mereka menuju perangkat notebook/laptop. Seperti kita ketahui graphics card pada perangkat notebook/laptop dituntut untuk mampu bekerja sempurna dengan penggunaan daya listrik seminimal mungkin dan temperature kerja serendah mungkin. Langkah yang ditempuh NVIDIA pada graphics card notebook/laptop generasi terbaru mereka memang membuat terkejut dan mungkin sempat tidak dapat dipercaya.

NVIDIA GeForce GTX 10 Notebook 01

GeForce GTX 1080, GTX 1070, dan GTX 1060 akhirnya tiba di perangkat notebook/laptop sejak pertengahan Agustus 2016 lalu. Penggunaan nama sama dengan varian desktop menandakan graphics card notebook/laptop tersebut mewarisi konfigurasi hardware nyaris identik. Apa yang NVIDIA lakukan pada produk graphics card notebook/laptop mereka memang bukan pertama kalinya terjadi. Sebelumnya mereka sempat menyulap GeForce GTX 980 desktop menjadi graphics card notebook/laptop tanpa mengurangi sedikitpun konfigurasi hardware yang dimiliki.

Di artikel ini kami akan mengulas salah satu varian graphics card GeForce GTX 10 Series untuk perangkat notebook/laptop. GeForce GTX 1060 6 GB GDDR5 yang akan kami bahas kali ini merupakan tipe dengan harga paling ekonomis saat ini dan notebook/laptop yang menggunakannya ditawarkan pada kisaran harga 20 jutaan rupiah. Penasaran dengan performa yang ditawarkan graphics card ini?

Platform Pengujian

msi-ge72vr-6rf-apache-pro

Pengujian performa GeForce GTX 1060 6 GB versi notebook/laptop dilakukan pada produk MSI GE72VR 6RF Apache Pro dengan spesifikasi tercantum di bawah ini.

ProcessorIntel Core i7 6700HQ (Base 2,6 GHz/Turbo Boost 3,5 GHz)
nvidia-gtx-1060-6-gb-nb-cpuz-01
Memory16 GB DDR4 @2133 MHz (Dual Channel)
nvidia-gtx-1060-6-gb-nb-cpuz-03
GraphicsDiscrete: GeForce GTX 1060 6 GB GDDR5
nvidia-gtx-1060-6-gb-nb
Display17,3 inch @1920 x 1080 pixels
Storage128 GB SSD + 1000 GB HDD
Operating SystemWindows 10 64-bit
Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Kali ini kita kedatangan salah satu “AI PC” dari MSI.…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Laptop murah yang harganya 5 jutaan ini ternyata kuat juga…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Laptop ini cocok banget untuk cari duit terlebih bagi kalangan…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 7, 2024 - 0

Frostpunk 2 Rilis Juli 2024

Membangun kota seindah dan seefektif mungkin, menatanya serapi yang Anda…
March 7, 2024 - 0

The First Berserker: Khazan Pamer Gameplay Baru, Rasa Souls

Sulit untuk membantah bahwa teaser perdananya di The Game Awards…
March 7, 2024 - 0

Persona 3 Reload Dapat “The Answer”, Rilis Berbayar di September 2024

Apa yang berhasil dilakukan oleh ATLUS dan tim Persona dengan…
March 7, 2024 - 0

Capcom Pamer Gameplay Perdana Kunitsu-Gami: Path of the Goddess

Laporan finansial yang memecahkan rekor selama beberapa tahun terakhir memang…