Review MSI GL65 Leopard: Laptop Gaming dengan GPU Spesial

Reading time:
August 31, 2020

Uji Performa

Untuk menguji performa dari laptop gaming MSI GL65 Leopard, kami menguji menggunakan set benchmark yang biasanya kami pakai untuk mengukur performa. Benchmark ini sendiri terdiri dari Cinebench R15, 3DMark Fire Strike, Crystal Disk Mark dan rendering video menggunakan Adobe Premiere Pro CC 2020.

Cinebench R15

Benchmark ini digunakan untuk mengukur konsistensi performa laptop. Pada uji kali ini, kami memakai mode Extreme Performance dan Balanced untuk melihat perbedaan konsistensi performa yang dimiliki.

cb extreme performance cb balanced

3DMark Fire Strike

Tes ini dilakukan untuk mengukur kemampuan GPU, di mana GPU pada MSI GL65 Leopard menggunakan GeForce RTX 2060 6 GB.

fs 2

Crystal Disk Mark

Tes ini dipakai untuk mengukur kecepatan Read dan Write pada storage yang digunakan oleh laptop.

cdm 4

Adobe Premiere Pro CC 2020

Pengujian selanjutnya adalah melakukan rendering video menggunakan software Adobe Premiere Pro CC 2020, dengan skenario yang diambil adalah skenario rendering 4K dan Full HD. Durasi video asal sepanjang 2 menit 7 detik, dengan editing yang dilakukan terdiri dari Color Correction dan Multi Layer.

premiere pro 4K 1 premiere pro fhd 1

Tes Gaming

Nama MSI biasanya memang tidak lepas dengan yang namanya laptop gaming, jadi adalah sebuah keharusan bagi kami untuk menguji laptop MSI GL65 Leopard ini dengan tes gaming menggunakan sejumlah game, mulai dari game yang tergolong lebih ringan hingga AAA.

  • Counter Strike: Global Offensive | 1080p Low
    • 245-325 fps
  • Dota 2 | 1080p Fastest
    • 100-120 fps
    • Scene ringan hingga 180 fps
  • Shadow of the Tomb Raider | 1080p Highest – RTX Medium, DLSS OFF
    • 67-82 fps
  • Assassin’s Creed Odyssey | 1080p Very High
    • 55-65 fps
  • Death Stranding | 1080p Very High – DLSS OFF
    • 80-95 fps

Uji Daya Tahan Baterai

MSI GL65 Leopard memiliki kapasitas baterai 51 Wh, dan untuk menguji berapa lama baterai laptop ini bisa bertahan, kami menguji dengan menggunakan Video Playback kualitas 1080p dan bermain game Dota 2 selama 1 jam.

Hasilnya, laptop mampu bertahan selama 5 jam 30 menit pada uji Video Playback 1080p. Sementara bermain game Dota 2 di kualitas 720p selama 30 menit menghabiskan baterai dengan sisa 26% pada Battery Boost Off dan sisa 38% dengan Battery Boost On.

baterai charge

Sementara untuk tes kecepatan Charging menggunakan adapter 230W, laptop membutuhkan waktu sekitar 145 menit untuk bisa terisi ulang penuh hingga 100%.

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Bodi Axioo Hype-R X8 OLED Form Factor Clamshell atau Laptop…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Bodi Acer Swift Go 14 AI Form Factor Clamshell atau…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Bodi Acer Nitro V 15 (2025) Form Factor Clamshell. Material…

Gaming

November 25, 2025 - 0

Windows 11 Dapatkan Fitur Full Screen Xbox, Dukung Kenyamanan Bermain

Demi dukung kampanye "This is an Xbox", Microsoft siapkan fitur…
November 24, 2025 - 0

Sekuel Stellar Blade Kemungkinan Akan Rilis Multi-Platform

Berkat informasi baru, terlihat adanya langkah untuk bawa sekuel Stellar…
November 24, 2025 - 0

Ubisoft Umumkan Proyek Berbasis AI Untuk Tingkatkan Pengalaman Bermain

Ubisoft ikut serta di dalam tren penggunaan AI di dalam…
November 24, 2025 - 0

PUBG Black Budget Diumumkan Krafton, Siapkan Closed Alpha Test

Krafton resmi masuki perang Extraction Shooter game dengan reveal PUBG…