Review ASUS VivoBook Pro 16X OLED N7600: Kencang Untuk Content Creation, Layar 4K OLED

Author
Irham
Reading time:
February 25, 2022

Kali ini kami kedatangan laptop ASUS VivoBook Pro 16X OLED N7600. Menurut ASUS, laptop ini ditujukan untuk kalangan Creator muda yang membutuhkan perangkat yang dapat diandalkan untuk menciptakan konten-konten di Social Media seperti Facebook ataupun Youtube.

Review ASUS VivoBook Pro 16X OLED N7600

Menariknya, Laptop ini telah memenuhi standar NVIDIA Studio Laptop jadi memang dijamin kemampuannya untuk Content Creation. Selain sudah menggunakan prosesor Intel Core Generasi ke-11 dan GPU RTX 30 Series, Laptop ini juga dilengkapi layar 4K OLED yang siap menampilkan warna secara akurat.

Nah mari kita mulai saja pembahasan review ASUS VivoBook Pro 16X OLED N7600 berikut ini.

Spesifikasi Utama

Prosesor

Review ASUS VivoBook Pro 16X OLED N7600
  • 11th Gen Intel Core i7 11370H Processor
  • Codename – Tiger Lake
  • Fabrikasi – 10 nm SuperFin
  • TDP – 35 Watt
  • 4-Core / 8-Thread
  • Intel Smart Cache – 8 MB

Prosesor Intel yang satu ini memang membuat Laptop tipis dan ringan bisa punya performa layaknya Laptop High Performance. Ini sesuai dengan slogannya “Breaking the boundaries of performance for thin and light laptops”.

Integrated Graphics

Review ASUS VivoBook Pro 16X OLED N7600
  • Intel Iris Xe Graphics dengan 96 Execution Units
  • Integrated Graphics ini tentunya sudah dilengkapi teknologi Intel Quick Sync yang dapat memberikan akselerasi secara Hardware untuk skenario Content Creation maupun Content Consumption
  • Tidak ketinggalan kemampuan akselerasi Hardware untuk Codec AV1 juga sudah ada disini

Memory/RAM

Review ASUS VivoBook Pro 16X OLED N7600
  • 16 GB DDR4 3200 MHz Dual Channel
  • Onboard jadi tidak dapat di-Upgrade

Storage

Review ASUS VivoBook Pro 16X OLED N7600
  • 1 TB SSD M.2 NVMe PCIe

Discrete Graphics

Review ASUS VivoBook Pro 16X OLED N7600
  • NVIDIA GeForce RTX 3050 Laptop GPU dengan 4 GB GDDR6
  • Nilai Maximum Graphics Power disetel di 50 Watt dari seharusnya 80 Watt
    • Tampaknya nilai tersebut disesuaikan dengan profil bodi Laptop yang tipis
  • Discrete GPU tersebut dipadukan dengan NVIDIA Studio Driver yang memang telah diuji dan dioptimalkan untuk skenario Content Creation
  • Fitur Resizable BAR juga telah aktif di Laptop ini yang membuat performa Gaming lebih kencang di Game tertentu

Wireless Connectivity

Review ASUS VivoBook Pro 16X OLED N7600
  • Menggunakan modul Intel Wi-Fi 6 AX201
    • Mendukung Wi-Fi 6/Wi-Fi ax, Gigabit Wi-Fi, dan Bluetooth V5.2

Battery Capacity

Review ASUS VivoBook Pro 16X OLED N7600
  • 96 Wh
    • Ini kapasitas yang masif. Sebagai perbandingan, kapasitas terbesar baterai Laptop adalah 99 Wh

Operating Sistem

Review ASUS VivoBook Pro 16X OLED N7600
  • Windows 11

Cooling System

Review ASUS VivoBook Pro 16X OLED N7600
  • Laptop ini menggunakan IceCool Plus Thermal Technology yang menggunakan sistem pendingin dengan dua Heatpipe dan dua Kipas
  • Ada dua lubang pembuangan panas yang mengarah ke belakang
  • Laptop ini dilengkapi tiga profil kecepatan kipas yang dapat diatur di Software My ASUS dengan pilihan
    • Performance Mode
    • Standard Mode
    • Whisper Mode
Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

January 22, 2026 - 0

Mengenal Seri Laptop HP OmniBook: Apa itu OmniBook? Kemana Spectre, Envy dan Pavilion?

Laptop-laptop yang akan kami bahas kali ini adalah laptop thin…
December 31, 2025 - 0

Saran Belanja Laptop Gaming ASUS Keluaran 2025: Ada ROG, TUF dan ASUS Gaming!

Kali ini Kita akan bahas bareng-bareng tentang lini produk Laptop…

Gaming

January 30, 2026 - 0

Divisi Meta VR Alami Kerugian Miliaran Dolar di 2025

Kerugian yang luar biasa besar kembali dialami oleh divisi Meta…
January 30, 2026 - 0

Xbox Kembali Alami Kerugian di Awal 2026

Memasuki tahun 2026, Xbox dilaporkan kembali alami penurunan keuntungan baik…
January 30, 2026 - 0

Wakil Presiden Amazon Games Tinggalkan Perusahaan Setelah 8 Tahun Berkarya

Kondisi Amazon Games tampak semakin memburuk, dengan perginya wakil presiden…
January 30, 2026 - 0

Dispatch Versi Nintendo Switch 2 Akan Disensor

Demi menjaga integritas console, Nintendo dan AdHoc Studio sepakat untuk…