Review MSI Summit E14 EVO A12M: Laptop Tipis 12 Core Paling Murah

Author
Irham
Reading time:
June 14, 2022

Harga

Untuk MSI Summit E14 EVO A12M yang kami review, ini dijual dengan harga Rp. 15.999.000.

review MSI Summit E14 Evo A12M 71

Selain versi Core i5, tersedia juga versi Core i7 1280P dengan SSD 1 TB dengan harga Rp. 19.999.000. Ini sudah termasuk Bonus pembelian berupa MSI Sleeve Bag

Kesimpulan

Cukup mengejutkan memang Laptop EVO Third Edition dari MSI ini dijual dengan harga 15 jutaan saja. Sebuah harga yang tidak banyak berbeda dengan Laptop EVO terdahulu, tetapi dengan performa jauh lebih kencang serta fitur dan teknologi yang lebih baik.

review MSI Summit E14 Evo A12M

Semakin menarik mengingat ini adalah Laptop Bisnis kelas atas dari MSI dimana seharusnya harganya tidak akan semurah ini.

Pada akhirnya MSI Summit E14 EVO A12M ini adalah Laptop EVO Third Edition paling murah yang bisa kalian dapatkan saat ini dengan fitur Laptop Bisnis yang lengkap di dalamnya.

Hal yang Perlu Diperhatikan

  • Suara Speaker terasa kurang lantang
  • Pengisian baterai agak lama

Poin Menarik

  • Memenuhi kriteria EVO terbaru
  • Pakai prosesor 12-Core
  • Performa keseluruhan sangat tinggi untuk Laptop Core i5 yang tipis
  • Masih kuat Gaming tipis-tipis dengan Integrated Graphics
  • Suhu kerja dalam batas yang aman
    • Ada pengaturan manual untuk kecepatan kipas
  • RAM DDR5
  • SSD PCIe Gen 4
  • Layar 100% sRGB yang terang
  • Ada DUA Thunderbolt
  • Wi-Fi 6E & Bluetooth V5.2
  • Kamera 1080P
  • Fitur keamanan lengkap
    • Ada fitur pelacak lokasi Laptop
  • Harga menarik untuk semua yang ditawarkan

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

January 28, 2026 - 0

Review HP OMEN 16 (AP0999AX): Super Kencang Tapi Tetap Adem! Cocok Jadi Alternatif OMEN MAX?

Bodi HP OMEN 16 (AP0999AX) Form Factor Clamshell atau laptop…
January 22, 2026 - 0

Mengenal Seri Laptop HP OmniBook: Apa itu OmniBook? Kemana Spectre, Envy dan Pavilion?

Laptop-laptop yang akan kami bahas kali ini adalah laptop thin…
December 31, 2025 - 0

Saran Belanja Laptop Gaming ASUS Keluaran 2025: Ada ROG, TUF dan ASUS Gaming!

Kali ini Kita akan bahas bareng-bareng tentang lini produk Laptop…

Gaming

January 30, 2026 - 0

Dispatch Versi Nintendo Switch 2 Akan Disensor

Demi menjaga integritas console, Nintendo dan AdHoc Studio sepakat untuk…
January 30, 2026 - 0

NetEase Dikabarkan Kembali PHK Karyawan di Studio Luar China

Rencana NetEase untuk lepas studio yang berdomisili di luar China…
January 28, 2026 - 0

Rumor: Final Fantasy VII Rebirth Versi Switch 2 Diklaim Rilis Summer 2026

Kabar terbaru mengklaim Final Fantasy VII Rebirth untuk Nintendo Switch…
January 28, 2026 - 0

Highguard Siapkan Patch Untuk Lengkapi Fitur Quality of Life

Setelah lalui rilis yang tidak memuaskan, Highguard siapkan patch untuk…