Riset: ChatGPT Berhasil Lulus Ujian Program MBA di Wharton School

Reading time:
January 24, 2023
What is ChatGPT and how can You Use It f

Sebuah riset unik yang dilakukan oleh profesor di Wharton School yang merupakan Universitas di Pennsylvania, menunjukkan bahwa teknologi bot/AI masa kini ternyata cukup pintar untuk lolos ujian masuk program Magister Administrasi Bisnis (MBA).

Profesor Christian Terwiesch, yang menuliskan riset dengan judul “Would Chat GPT3 Get a Wharton MBA? A Prediction Based on Its Performance in the Operations Management Course” tersebut menjelaskan bahwa ChatGPT yang digunakan untuk mengerjakan ujian seleksi tersebut berhasil mendapatkan nilai antara B- dan B.

Lebih lanjut, Profesor Terwiesch menuliskan juga bahwa ChatGPT dengan model GPT-3 yang dijadikan uji coba ini memiliki kemampuan yang luar biasa untuk bisa mengotomatiskan beberapa keterampilan pekerja dengan pengetahuan berkompensasi tinggi secara umum, dan khususnya pekerja yang memiliki pengetahuan layaknya lulusan MBA termasuk analis, manajer, hingga konsultan.

Walau terdengar seperti kandidat MBA yang sempurna, disebutkan lebih lanjut bahwa GPT-3 ini tidaklah sempurna. Alasannya adalah karena GPT-3 masih membuat serangkaian kesalahan terutama di perhitungan sederhana, serta tidak mampu menangani pertanyaan analis proses yang lebih kompleks.

Riset yang dilakukan oleh Profesor Terwiesch tentunya membuat para pendidik semakin gelisah dengan keberadaan AI yang mampu menjawab pertanyaan ujian, sehingga akan memberikan kesempatan bagi para siswa untuk melakukan kecurangan.

Bagaimana menurut Anda sendiri? Apakah keberadaan teknologi AI atau bot sejenis ChatGPT ini akan mengganggu industri di masa depan?

(sumber)

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Setelah sebelumnya menggunakan prosesor Intel, Laptop Axioo Hype-R kini hadir…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Ini adalah laptop yang cocok banget diajak kerja outdoor. Karena…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…

Gaming

November 17, 2025 - 0

COD Black Ops 7 Tertinggal Jauh dari ARC Raiders & Battlefield 6 di Steam

Black Ops 7 mencatat peak player yang mengecewakan di Steam…
November 17, 2025 - 0

Gugatan Hak Cipta Destiny 2 Diselesaikan Dengan Jalan Damai

Gugatan hak cipta terhadap Destiny 2 antara Bungie dan Matthew…
November 17, 2025 - 0

ARC Raiders Tetap Dominasi Steam Pasca Rilis Escape from Tarkov

ARC Raiders menembus rekor baru peak player di Steam, di…
November 17, 2025 - 0

Guerrilla Games Pastikan Proyek Game Multiplayer Horizon Akan Hadir

Guerrilla Games menegaskan bahwa mereka menyiapkan game multiplayer Horizon mereka…