Live Action One Piece Sudah Tayang di Netflix, Bagus atau Gagal Lagi?

Author
Irham
Reading time:
September 1, 2023

One Piece NetflixSetelah penantian lama para Nakama – maupun para kritikus yang sejak awal siap mengkritik Live Action dari salah satu anime terpopuler ini, akhirnya Live Action One Piece  sudah tayang di Netflix.

Tidak tanggung-tanggung, Live Action One Piece ditayangkan langsung 8 episode di platform streaming tersebut. Setiap episode punya durasi sekitar 1 jam, jadi para penggemar bisa puas menonton. Atau ini bisa dibilang merangkum hampir sekitar 100 chapters di manga, menjadi 8 jam penayangan. Untuk penggemar di tanah air, serial ini sudah tayang sejak tanggal 31 Agustus 2023 pukul 14:00 WIB di Netflix.

Baca Juga: Amazon Prime Video Tertarik Hadirkan Tier dengan Iklan • Jagat Review

Meski sempat banyak yang meragukan serial Live Action dari One Piece ini, apalagi setelah banyaknya kegagalan dari garapan Live Action adaptasi anime/manga Jepang, tapi nyatanya LA One Piece di Netflix berhasil mendapatkan ulasan positif. Paling tidak sejauh ini, LA One Piece mendapatkan rating 8,6 di IMDB.

Para reviewer film dunia juga banyak yang memuji adaptasi LA One Piece. Meskipun tidak jarang juga yang mengkritik, kalau serial ini jauh dari apa yang ditawarkan pada anime-nya. Tentu saja karena cukup sulit menyuguhkan fantasi dari dunia anime ke dunia nyata, tapi sejauh ini serial LA One Piece sudah berusaha menawarkan yang terbaik. Apalagi sang kreator Eiichiro Oda, terjun langsung ”mengawasi” penggarapan serial tersebut.

Buat kalian para penggemar One Piece, kalian bisa langsung saksikan Live Action One Piece di Netflix, dan kalau boleh tau bagaimana pendapat kalian tentang serial ini?

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

December 31, 2025 - 0

Saran Belanja Laptop Gaming ASUS Keluaran 2025: Ada ROG, TUF dan ASUS Gaming!

Kali ini Kita akan bahas bareng-bareng tentang lini produk Laptop…
December 30, 2025 - 0

Kenapa Laptop dan PC Bisnis Lebih Diminati? – ft. ASUS Expert Series

Kalau kalian masih mikir laptop bisnis itu overprice, tidak worth…
December 29, 2025 - 0

Review Lenovo Legion 7i Gen 10 (2025): Laptop Kencang yang Putih dan Cantik

Laptop Gaming ini punya bodi hanya setebal Laptop Convertible. Ya,…

Gaming

January 16, 2026 - 0

Ubisoft Lakukan PHK Massal di Studio Abu Dhabi

Proses perampingan di tubuh Ubisoft kembali meminta korban, dengan digelarnya…
January 16, 2026 - 0

Proyek Mod Bully Online Mendadak Dihentikan & Dihapus Bersih

Proyek mod menjanjikan yang bisa menghidupkan kembali game klasik bernama…
January 16, 2026 - 0

GTA 6 Dikabarkan Akan Miliki Lobby Online Untuk 32 Pemain

Dokumen pengadilan dari gugatan terhadap Rockstar Games ternyata mengindikasikan adanya…
January 16, 2026 - 0

Playtika Siapkan PHK Massal Untuk Ganti Karyawannya Dengan AI

Kreator game mobile World Series of Poker, Playtika, siapkan PHK…