Review Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8: Laptop Serba Bisa Super Kencang Kelas Profesional!

Reading time:
September 4, 2023

Bodi

Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 10

Form Factor

  • Clamshell

Material

  • Menggunakan kombinasi Aluminum CNC untuk cover atas, dan Polikarbonat ABS di bagian bawah

Warna

  • Onyx Grey

Desain

Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8
  • Secara keseluruhan masih terlihat mirip seperti Legion Pro generasi sebelumnya, terlihat logo LEGION berwarna hitam di cover atas 
  • Sama-sama masih membawa kesan yang profesional dan elegan berkat desain low profile yang selalu diusung oleh Lenovo di seri Legion
  • Membuatnya cocok digunakan pada saat bekerja

Dimensi

Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 12
  • Panjang – 36.3 CM
  • Lebar – 26 CM
  • Tebal – 2.2-2.6 CM

Bobot

Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 13
  • Laptop – 2.49 Kilogram
  • Charger – 879 Gram
  • Total – 3.36 Kilogram

Display

Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 14
  • Panel IPS
  • Ukuran 16 inci
  • Resolusi WQXGA (2560 x 1600)
    • Aspect Ratio 16:10
  • Refresh Rate 240 Hz
    • Refresh rate layar dapat diubah ke 60 Hz dengan shortcut Fn+R
  • Menurut Lenovo:
    • Peak Brightness ada di 500 nits
    • Gamut di 100% sRGB
  • Berdasarkan pengujian kami:
    • Brightness di 529 nits
    • Gamut Coverage di 97.1% sRGB
    • Gamut Volume di 104.4% sRGB
  • Dan seperti yang sudah Kami sebutkan di awal tadi, layarnya X-Rite Pantone Certified, jadi jelas cocok banget untuk content creation
  • Mendukung DisplayHDR 400, Dolby Vision, G-Sync dan Low Blue Light
Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 15
  • Layarnya menggunakan lapisan anti-glare, membuatnya nyaman digunakan tanpa pantulan cahaya yang mengganggu
  • Engsel layarnya dapat dibuka hingga 180 derajat, sehingga dapat mengurangi kerusakan engsel saat layar tidak sengaja terdorong
  • Bingkai layar di semua sisinya terbilang sangat tipis, dan ada semacam “notch” di bagian atas, untuk area webcam dan pegangan untuk membuka layar agar lebih mudah

Kamera dan Mikrofon

Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 16
  • Untuk webcam, ia menggunakan kamera 1080p30fps yang dilengkapi dengan E-Shutter dan dua buah modul mikrofon di sisi kanan-kiri kameranya
  • Mikrofonnya dilengkapi dengan fitur Smart Noise Cancellation yang dapat diakses melalui Lenovo Vantage
  • Untuk kemampuan kamera dan mikrofonnya, kurang lebih seperti ini

Audio

Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 17
  • Menggunakan konfigurasi dua speaker @2W di bagian bawah bodi
  • Terdapat software Nahimic yang dapat digunakan untuk mengubah pengaturan profil audio dan equalizer

Konektor

Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 18
  • Kiri
    • 1x USB 3.2 Gen 1
    • 1x USB 3.2 Gen 2 Type-C
      • Mendukung data transfer dan display output
Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 19
  • Kanan
    • 1x Audio Jack Combo 3.5mm
    • 1x USB 3.2 Gen 1
Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 20
  • Belakang
    • 1x Ethernet Port
    • 1x USB 3.2 Gen 2 Type-C
      • Mendukung Power Delivery 140W
    • 1x HDMI 2.1
    • 1x USB 3.2 Gen 1
    • 1x USB 3.2 Gen 1 dengan fitur Always ON
    • 1x DC-IN                                                                             

Keyboard

Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 21
  • Untuk keyboard menggunakan Legion TrueStrike Keyboard dengan Soft-Landing Switches
  • Travel distance ada di 1.5mm
  • Dilengkapi dengan fitur Anti-Ghosting
  • Tombol numpad masih tersedia disini, meningkatkan kenyamanan pengguna saat perlu banyak mengetik angka
  • Tombol anak panah punya ukuran penuh – tidak dikecilkan
  • Dilengkapi dengan backlit RGB dengan 4 zona warna yang tingkat kecerahan dan pengaturan warnanya dapat diakses melalui software Legion Spectrum
    • Tombol Fn+spacebar juga dapat digunakan untuk mengubah mode profil lampu backlit

Touchpad

Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 22
  • Menggunakan precision touchpad dengan ukuran 12 x 7.5 CM
  • Terletak center to spacebar
  • Tidak terdapat tombol khusus untuk klik kiri dan kanan

Sistem Pendingin

Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 23
  • Menggunakan sistem pendingin Legion Coldfront 5.0 dengan:
    • 2 kipas
    • 4 heatpipe besar
    • 1 heatpipe kecil
  • Untuk ventilasi udara, intake dari bawah dan exhaust ke empat titik – kanan, kiri, dan dua buah exhaust yang mengarah ke belakang
Lenovo Legion Pro 5i 16IRX8 24

Simak review lengkap kami lewat video di bawah ini:

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

January 28, 2026 - 0

Review HP OMEN 16 (AP0999AX): Super Kencang Tapi Tetap Adem! Cocok Jadi Alternatif OMEN MAX?

Bodi HP OMEN 16 (AP0999AX) Form Factor Clamshell atau laptop…
January 22, 2026 - 0

Mengenal Seri Laptop HP OmniBook: Apa itu OmniBook? Kemana Spectre, Envy dan Pavilion?

Laptop-laptop yang akan kami bahas kali ini adalah laptop thin…
December 31, 2025 - 0

Saran Belanja Laptop Gaming ASUS Keluaran 2025: Ada ROG, TUF dan ASUS Gaming!

Kali ini Kita akan bahas bareng-bareng tentang lini produk Laptop…

Gaming

January 30, 2026 - 0

Dispatch Versi Nintendo Switch 2 Akan Disensor

Demi menjaga integritas console, Nintendo dan AdHoc Studio sepakat untuk…
January 30, 2026 - 0

NetEase Dikabarkan Kembali PHK Karyawan di Studio Luar China

Rencana NetEase untuk lepas studio yang berdomisili di luar China…
January 28, 2026 - 0

Rumor: Final Fantasy VII Rebirth Versi Switch 2 Diklaim Rilis Summer 2026

Kabar terbaru mengklaim Final Fantasy VII Rebirth untuk Nintendo Switch…
January 28, 2026 - 0

Highguard Siapkan Patch Untuk Lengkapi Fitur Quality of Life

Setelah lalui rilis yang tidak memuaskan, Highguard siapkan patch untuk…