Review ASUS Vivobook S14 (S3407QA): Pecah Rekor, Laptop Snapdragon Ini Bisa Tembus Hampir 23 Jam!

ASUS Vivobook S14 S3407QA 1

Ini laptop Snapdragon paling irit yang pernah kami tes! Laptop ini adalah ASUS Vivobook S14 S3407QA.

Baterai 70 Wh jadi tergolong besar. Prosesornya Snapdragon X yang polos, jadi harga Laptop ini tetap terjangkau. Punya performa NPU 45 TOPS seperti Snapdragon X Elite yang lebih mahal. Layar pun sudah 2.5K 100% sRGB jadi mantap buat Editing atau nonton. RAM-nya 16 GB LPDDR5X 8448 Mhz jadi kencang dan siap pakai. Punya 2 konektor USB4 juga jadi ini sudah kekinian.

ASUS Vivobook S14 S3407QA 3

Oke, langsung saja kita mulai review-nya!

Vivobook S14, ini adalah lini laptop konsumer dari ASUS untuk kelas menengah atas, yang identik dengan desain cantik, dan bodi tipis serta ringan. Tapi yang satu ini bukan cuma cantik, tapi punya performa yang oke dan baterai super irit.

Nah, daripada penasaran, mending kita langsung saja mulai bahas laptop ini!

Spesifikasi Utama

ASUS Vivobook S14 S3407QA 5

Processor

  • Qualcomm Snapdragon® X X1 26 100
  • Fabrikasi – 4 NM
  • 8-Core / 8-Thread Qualcomm Oryon CPU
  • Max Multi-Core Frequency – 3 GHz
  • Boost Frequency – Tidak Mendukung
  • Total Cache – 30 MB

ASUS menyebutkan kalau prosesor ini memiliki Rating Total TDP hingga 30 Watt

ASUS Vivobook S14 S3407QA 6

Integrated Graphics

  • Qualcomm Adreno GPU
    • Sistem grafis ini sudah mendukung API DirectX 12 jadi seharusnya mampu menjalankan Game berbasis DirectX 12
ASUS Vivobook S14 S3407QA 7

NPU

  • Qualcomm Hexagon NPU dengan kemampuan komputasi hingga 45 TOPS
    • Ini mirip seperti kemampuan NPU di seri X1 Plus dan X1 Elite.
    • Ini juga sudah memenuhi persyaratan CoPilot+ PC dari Microsoft
ASUS Vivobook S14 S3407QA 8

Memory/RAM

  • 16 GB LPDDR5X 8448 MHz
    • Ini RAM onboard yah jadi tidak bisa di-Upgrade
ASUS Vivobook S14 S3407QA 9

Storage

  • 512 GB SSD M.2 NVMe PCIe Gen 4 x4
ASUS Vivobook S14 S3407QA 10

Wireless Connectivity

  • Menggunakan modul Qualcomm FastConnect, yang mendukung Wi-Fi 6E dan Bluetooth V5.3
    • Menariknya, Laptop ini mendukung Snapdragon Sound jadi mendukung Codec aptX Lossless untuk transmisi suara ke TWS atau Bluetooth Headphone tanpa kompresi
    • Tentunya kita butuh perangkat yang mendukung Codec tersebut untuk bisa memanfaatkannya

Battery Capacity

  • 70 Wh

Operating System

  • Windows 11 versi 24H2
    • Tentunya Windows terbaru ini juga sudah mendukung fitur-fitur CoPilot+ PC seperti Recall, Cocreator, ataupun Live Caption
    • Tombol shortcut untuk CoPilot juga sudah tersedia di keyboardnya.
Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Setelah sebelumnya menggunakan prosesor Intel, Laptop Axioo Hype-R kini hadir…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Ini adalah laptop yang cocok banget diajak kerja outdoor. Karena…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…

Gaming

November 15, 2025 - 0

Crystal Dynamics Kembali Lakukan PHK untuk Ketiga Kalinya di 2025

Crystal Dynamics lakukan PHK ketiga di 2025 demi reorganisasi dan…
November 15, 2025 - 0

Ubisoft Tunda Laporan Keuangan FY26 dan Hentikan Perdagangan Saham

Ubisoft tunda laporan keuangan FY26 dan hentikan perdagangan saham di…
November 15, 2025 - 0

Red Dead Redemption Akan Meluncur di Android & iOS via Netflix

Red Dead Redemption akhirnya menuju ranah mobile pada Desember ini,…
November 15, 2025 - 0

ARC Raiders Resmi Nerf Perk Security Breach di Update 1.2.0

ARC Raiders secara diam-diam lakukan nerf untuk perk Security Breach…