ASUS ProArt GoPro Edition Diumumkan, Laptop Rugged dengan Spesifikasi Powerful!

Author
Mahfud
Reading time:
January 14, 2026

Laptop hasil kolaborasi ASUS dengan GoPro akhirnya resmi diumumkan. ASUS ProArt GoPro Edition (PX13) hadir dengan desain rugged yang mengambil inspirasi dari action camera GoPro, sementara secara spesifikasi masuk di kelas atas dengan prosesor AMD Ryzen AI Max+ 395.

ASUS ProArt GoPro Edition Diumumkan, Laptop Rugged dengan Spesifikasi Powerful!

ASUS ProArt GoPro Edition sendiri dirancang untuk kreator outdoor yang butuh langsung edit di lokasi. Laptop satu ini menawarkan fleksibilitas dengan layar OLED 13,3 inci 3Kconvertibel. Ditambah lagi dibekali suitcase  lengkap dengan adjustable strap dan storage internal untuk memori card, adapter, dll.

Terinspirasi dari action camera GoPro, ProArt GoPro Edition mengusung desain dengan garis-garis vertikal dan finishing hitam matte, profil bodi setipis 15,8 mm dan bobot sekitar 1,39 kg. Laptop satu ini memiliki sertifikasi standar militer MIL-STD-810H yang membuatnya lebih tangguh dari laptop pada umumnya.

ASUS ProArt GoPro Edition Diumumkan Laptop Rugged dengan Spesifikasi Powerful 2

Soal performa mengandalkan AMD Ryzen AI Max+ 395 yang memiliki NPU terintegrasi dengan kemampuan 50 TOPS untuk menangani AI secara lokal. Ditambah lagi dengan dukungan RAM LPDDR5X-8000 hingga kapasitas 128GB, memungkinkan produktivitas pengguna yang makin optimal.

Selain dari sisi desain, kolaborasi dengan GoPro juga menghadirkan integrasi lebih mendalam perihal software. ASUS StoryCube kini memiliki akses langsung ke GoPro Cloud dengan dukungan natife video 360 derajat. ASUS juga menambahkan tombol GoPro khusus untuk mengakses GoPro Player secara instan.

Meski sudah diumumkan, sayangnya ASUS masih belum mengungkapkan detail soal harga dan ketersediaan dari ProArt GoPro Edition (PX13). Kendati demikian, nantinya setiap pembelian laptop satu ini sudah termasuk langganan GoPro Premium+ dengan cloud storage unlimited. Gimana, tertarik?

Sumber

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

December 31, 2025 - 0

Saran Belanja Laptop Gaming ASUS Keluaran 2025: Ada ROG, TUF dan ASUS Gaming!

Kali ini Kita akan bahas bareng-bareng tentang lini produk Laptop…
December 30, 2025 - 0

Kenapa Laptop dan PC Bisnis Lebih Diminati? – ft. ASUS Expert Series

Kalau kalian masih mikir laptop bisnis itu overprice, tidak worth…
December 29, 2025 - 0

Review Lenovo Legion 7i Gen 10 (2025): Laptop Kencang yang Putih dan Cantik

Laptop Gaming ini punya bodi hanya setebal Laptop Convertible. Ya,…

Gaming

January 16, 2026 - 0

Ubisoft Lakukan PHK Massal di Studio Abu Dhabi

Proses perampingan di tubuh Ubisoft kembali meminta korban, dengan digelarnya…
January 16, 2026 - 0

Proyek Mod Bully Online Mendadak Dihentikan & Dihapus Bersih

Proyek mod menjanjikan yang bisa menghidupkan kembali game klasik bernama…
January 16, 2026 - 0

GTA 6 Dikabarkan Akan Miliki Lobby Online Untuk 32 Pemain

Dokumen pengadilan dari gugatan terhadap Rockstar Games ternyata mengindikasikan adanya…
January 16, 2026 - 0

Playtika Siapkan PHK Massal Untuk Ganti Karyawannya Dengan AI

Kreator game mobile World Series of Poker, Playtika, siapkan PHK…