NetApp FAS2240, Solusi Storage Bagi Perusahaan Kelas Menengah

Reading time:
February 18, 2012

Walaupun solusi storage yang ditawarkan lebih difokuskan kepada perusahaan dalam segmen enterprise, NetApp menyadari bahwa fenomena Big Data dapat memengaruhi perkembangan bisnis perusahaan segmen SMB (Small Medium Business). Ledakan data ini justru memiliki dampak yang lebih menyakitkan bagi perusahaan dalam segmen tersebut, mengingat adanya keterbatasan sumber daya, baik tenaga ahli maupun anggaran, untuk mengelola infrastruktur teknologi informasi.

netapp

Menurut NetApp, dengan keterbatasan itu pun, perusahaan kelas menengah pun memiliki kesempatan untuk mengelola volume data yang besar. Setiap informasi dapat dimanfaatkan untuk melayani pelanggan, meningkatkan kinerja operasional, membuat keputusan lebih cepat, dan memicu pertumbuhan. Berikut langkah-langkah yang dianjurkan oleh NetApp bagi perusahaan dalam segmen SMB dalam menghadapi fenomena Big Data!

Perusahaan dapat memulai dengan memilih perangkat storage yang harganya terjangkau, tetapi masih memiliki performa yang diperlukan untuk menghadapi meningkatkan jumlah dan kompleksitas data. Dengan adanya masalah keterbatasan sumber daya TI, perusahaan harus memilih storage yang mudah dioperasikan, menawarkan waktu pengoperasian yang cepat, memberikan ketersediaan akses yang tinggi, dan downtime yang minimal. Jika dua langkah pertama tadi telah dilakukan, perusahaan dapat dengan mudah menambahkan kapasitas storage sesuai dengan kebutuhan di masa depan.

fas2240 4 front view

Ketiga langkah yang dianjurkan oleh NetApp didukung oleh kehadiran salah satu inovasi produk storage dalam seri FAS2000, yaitu NetApp FAS2240. Storage ini dilengkapi dengan NetApp OnCommand System Manager dan Data ONTAP yang menawarkan sistem operasi yang bergerak di lingkungan NAS ataupun SAN. Software ini juga memberikan kemampuan kepada administrator untuk mengelola storage dengan kapasitas hingga tiga kali lipat lebih bisar dari biasanya, tanpa mengurangi tingkat keamanan data. Selain itu, software ini meningkatkan efisiensi dengan mengurangi pembelian disk sebanyak 50% dan waktu pencadangan data hingga 90%.

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Setelah sebelumnya menggunakan prosesor Intel, Laptop Axioo Hype-R kini hadir…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Ini adalah laptop yang cocok banget diajak kerja outdoor. Karena…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Ini Laptop Gaming terjangkau dari Acer dengan GPU RTX 50…

Gaming

November 15, 2025 - 0

Crystal Dynamics Kembali Lakukan PHK untuk Ketiga Kalinya di 2025

Crystal Dynamics lakukan PHK ketiga di 2025 demi reorganisasi dan…
November 15, 2025 - 0

Ubisoft Tunda Laporan Keuangan FY26 dan Hentikan Perdagangan Saham

Ubisoft tunda laporan keuangan FY26 dan hentikan perdagangan saham di…
November 15, 2025 - 0

Red Dead Redemption Akan Meluncur di Android & iOS via Netflix

Red Dead Redemption akhirnya menuju ranah mobile pada Desember ini,…
November 15, 2025 - 0

ARC Raiders Resmi Nerf Perk Security Breach di Update 1.2.0

ARC Raiders secara diam-diam lakukan nerf untuk perk Security Breach…