AMD Luncurkan Radeon RX 480 ‘Polaris’: VGA VR-Ready Termurah

Reading time:
June 1, 2016
Polaris2 

Setelah info dan gosip seputar VGA AMD Polaris beredar di Internet beberapa waktu lamanya, akhirnya AMD (atau tepatnya, Radeon Technologies Group) hari ini mengumumkan secara resmi vga terbaru mereka: AMD Radeon RX 480.

VGA yang dibuat berbasis arsitektur Polaris dengan teknologi 14nm FinFET ini diharapkan bisa memberikan performa yang memadai untuk bisa menjalankan berbagai konten high-end seperti VR.

Polaris1

Berikut spesifikasi dari Radeon RX 480:

TFLOPS > 5
CUs 36
Memory Bandwidth 256 GB/s
Data Rate (Effective) 8 Gbps
Memory Size 4/8 GB GDDR5
Memory Bit-rate 256-bit
Power 150 W
VR Premium YES
AMD FreeSync™ YES
Display Port 1.3/1.4 HDR

 

Oh ya, AMD pun mengumumkan harganya yang fantastis: Radeon RX 480 akan dijual dengan harga 199 USD.

Tentu, sebagai VGA yang performanya diklaim cukup untuk menjalankan konten VR, kami tidak pernah menebak bahwa VGA tersebut akan dijual di 200 USD! Setting harga tersebut nampaknya jelas menggambarkan strategi AMD untuk menyerang sektor mainstream, dan membuat lebih banyak PC berubah menjadi PC Gaming VR-Ready.

Mengingat kebanyakan gamer PC umumnya memilih GPU di kelas harga 100-300 USD, Radeon RX 480 dapat memberikan performa gaming tinggi, efisiensi daya baik, serta dukungan untuk pengalaman VR di kelas harga yang belum bisa dibayangkan sebelumnya.

IMG-20160601-WA0015
Spesifikasi ini dijanjikan akan bertahan nyaman hingga 3 tahun ke depan.
IMG-20160601-WA0017
Bukan hanya kencang dan murah. Polaris pun dijanjikan sangat irit daya.
IMG-20160601-WA0020
2 unit Polaris dengan harga di bawah USD 500 akan mengalahkan GTX 1080 yang berharga USD 600-700.

 

AMD Radeon RX 480 dikabarkan akan mulai dijual tanggal 29 Juni 2016 nanti.

Polaris3

 

Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

January 22, 2026 - 0

Mengenal Seri Laptop HP OmniBook: Apa itu OmniBook? Kemana Spectre, Envy dan Pavilion?

Laptop-laptop yang akan kami bahas kali ini adalah laptop thin…
December 31, 2025 - 0

Saran Belanja Laptop Gaming ASUS Keluaran 2025: Ada ROG, TUF dan ASUS Gaming!

Kali ini Kita akan bahas bareng-bareng tentang lini produk Laptop…

Gaming

January 30, 2026 - 0

Divisi Meta VR Alami Kerugian Miliaran Dolar di 2025

Kerugian yang luar biasa besar kembali dialami oleh divisi Meta…
January 30, 2026 - 0

Xbox Kembali Alami Kerugian di Awal 2026

Memasuki tahun 2026, Xbox dilaporkan kembali alami penurunan keuntungan baik…
January 30, 2026 - 0

Wakil Presiden Amazon Games Tinggalkan Perusahaan Setelah 8 Tahun Berkarya

Kondisi Amazon Games tampak semakin memburuk, dengan perginya wakil presiden…
January 30, 2026 - 0

Dispatch Versi Nintendo Switch 2 Akan Disensor

Demi menjaga integritas console, Nintendo dan AdHoc Studio sepakat untuk…