Aplikasi Deteksi Bot di Twitter Tengah Dikembangkan

Reading time:
May 7, 2014

Banyaknya akun palsu di Twitter yang digunakan untuk menyebarkan berbagai informasi palsu atau malware membuat beberapa pihak merasa khawatir. Peneliti dari Indiana University mencoba mengurangi rasa khawatir tersebut melalui aplikasi baru yang mereka kembangkan. Aplikasi “Bot or Not” tersebut didesain khusus untuk menyimpulkan apakah suatu akun Twitter dikontrol oleh bot atau benar-benar milik suatu individu.

Bot or Not

Aplikasi Bot or Not tersebut bisa digunakan oleh seseorang dengan cara memasukkan nama akun Twitter yang mereka ingin periksa. Bot or Not kemudian akan memeriksa akun tersebut melalui serangkaian proses yang disebut mencapai 1100 tahap untuk menentukan seberapa tinggi tingkat kecurigaan akan suatu akun merupakan akun yang dikontrol oleh bot. Rating tersebut akan disajikan dalam rentang 100 poin.

Menurut tim pengembang aplikasi tersebut, Bot or Not diharapkan dapat mengurangi tingkat penyebaran informasi palsu terkait suatu hal ataupun malware yang bisa disebarkan dengan mudah oleh pengembang bot. Walaupun begitu, untuk saat ini, tim dari Indiana University masih belum menyebutkan efektivitas pasti dari aplikasi yang masih dalam tahap beta tersebut. Mereka menganggap, bot di Twitter tentunya akan semakin pintar dan mencoba mengelabui apa yang telah mereka siapkan dalam aplikasi Bot or Not ini. Hal itu membuat tim pengembang harus terus mengembangkan lebih lanjut aplikasi ini agar bisa mendeteksi berbagai perubahan perangai bot dan memberikan hasil yang akurat.

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Kali ini kita kedatangan salah satu “AI PC” dari MSI.…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Laptop murah yang harganya 5 jutaan ini ternyata kuat juga…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Laptop ini cocok banget untuk cari duit terlebih bagi kalangan…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 7, 2024 - 0

The First Berserker: Khazan Pamer Gameplay Baru, Rasa Souls

Sulit untuk membantah bahwa teaser perdananya di The Game Awards…
March 7, 2024 - 0

Persona 3 Reload Dapat “The Answer”, Rilis Berbayar di September 2024

Apa yang berhasil dilakukan oleh ATLUS dan tim Persona dengan…
March 7, 2024 - 0

Capcom Pamer Gameplay Perdana Kunitsu-Gami: Path of the Goddess

Laporan finansial yang memecahkan rekor selama beberapa tahun terakhir memang…
March 6, 2024 - 0

Ghost of Tsushima Resmi Tuju PC, Rilis Mei 2024!

Perlahan tapi pasti, gamer PC terus menikmati perubahan kebijakan “eksklusivitas”…