Review ASRock Fatal1ty H97 Killer: Motherboard Gaming dengan Tambahan Fitur Overclocking

Reading time:
October 17, 2014

 

Kemasan

ASRock_FATAL1TY_H97_Killer_Box_Depan

Seperti varian Fatal1ty series lainnya, ASRock menghadirkan motherboard ini yang ditujukan untuk para gamer dengan menghadirkan fitur yang melimpah dan desain menarik yang mereka sebut dengan Gaming Armor. Selain itu fitur utama Killer LAN (E2200) yang menjadi ciri khas diklaim dapat meningkatkan networking performance hingga 5x lipat berdasarkan time-sensitive UDP (User Diagram Protocol) dibandingkan chipset LAN pada umumnya, terutama saat memainkan game online.

ASRock_FATAL1TY_H97_Killer_Box_Belakang

ASRock juga mengklaim jika motherboard ini sudah menggunakan komponen Super Alloy, yang tergabung dalam komponen 12K Platinum Capasitor, Premium Alloy Choke, NexFET MOSFET, Sapphire Black PCB, dan heatsink alumunium alloy XXL untuk mendinginkan MOSFET dan chipset. Komponen-komponen ini diklaim dapat memberikan kestabilan dan kehandalan yang tinggi. Dari segi software ASRock juga memberikan bundling melimpah dengan aplikasi ASRock Cloud, XSplit, dan ASRock App Shop.

Perlengkapan & Dokumentasi

ASRock_FATAL1TY_H97_Killer_Dokumentasi_Software ASRock_FATAL1TY_H97_Killer_Perlengkapan

Bersama unit motherboard, ASRock menyertakan perlengkapan sebagai berikut:

  • Quick Installation Guide
  • Software Setup Guide
  • Driver & Utility disc
  • Backpanel I/O shield
  • SATA cables (x2)
  • Voucher XSplit Broadcaster
  • ASRock Cloud
Share
Load Comments

Gadget

October 19, 2025 - 0

Review Infinix GT 30: Smartphone Gaming Padahal Aslinya All-Rounder!

Ini adalah Infinix GT 30! Ya, hape ini adalah versi…
July 10, 2025 - 0

Fossil Hadirkan Dua Jam Tangan Kolaborasi Marvel Fantastic Four

Fossil mengumumkan hadrinya dua jam tangan eksklusif hasil kolaborasi Marvel…
June 18, 2025 - 0

Review “Singkat” Samsung Galaxy S25 Edge: Smartphone Pemicu Pro-Kontra! Sebaik/Seburuk Itu?

Ini hape yang memicu Pro-kontra.  Banyak orang, bahkan kami pun…
June 17, 2025 - 0

Review Amazfit Active 2 Square: Smartwatch “Kotak” yang Klasik, Canggih, dan Baterai Awet!

Kalian sedang cari smartwatch bentuk kotak yang canggih, baterai irit,…

Laptop

November 8, 2025 - 0

Review Axioo Hype-R X8 OLED: Laptop AMD Ryzen PRO Rp 8 Jutaan

Bodi Axioo Hype-R X8 OLED Form Factor Clamshell atau Laptop…
November 7, 2025 - 0

Review Acer Swift Go 14 AI (2025): Desain Cantik, Layar Mewah, Baterai Tahan Seharian!

Bodi Acer Swift Go 14 AI Form Factor Clamshell atau…
November 4, 2025 - 0

Seri Mengenal Laptop Gaming feat. HP – Part 4: Ini Rahasia Kenapa Performa Laptop Gaming Lebih Kencang!

Kita semua tahu Laptop Gaming itu bisa kencang karena menggunakan…
October 28, 2025 - 0

Review Acer Nitro V 15 (2025): Laptop RTX 5050 Ternyata Sekencang Ini!

Bodi Acer Nitro V 15 (2025) Form Factor Clamshell. Material…

Gaming

November 13, 2025 - 0

Elden Ring: Nightreign Dapatkan DLC “The Forsaken Hollows”

Menyambut kesuksesan Elden Ring: Nightreign, FromSoftware tambahkan konten yang paling…
November 12, 2025 - 0

Sony Umumkan PlayStation Gaming Monitor, Dilengkapi Charger DualSense

Bersamaan dengan State of Play November 2025, Sony sertakan reveal…
November 12, 2025 - 0

The Game Awards 2025 Akan Tayang di Amazon Prime Untuk Pertama Kalinya

The Game Awards 2025 menjadi kali pertama ditayangkan di Amazon…
November 12, 2025 - 0

PlayStation State of Play November 2025: Jajaran Showcase Game Buatan Jepang

[section_title title=First page title] Acara PlayStation State of Play edisi…