MediaTek Menginvasi Amerika, Buka Kantor di San Diego

Author
Irham
Reading time:
January 27, 2015
mediatek

Keseriusan MediaTek untuk melebarkan sayapnya hingga taraf internasional kian nyata. Setelah cukup menguasai pasar smartphone kelas low-end dan mid-range di Asia, kini MediaTek mencoba menginvasi Amerika.

MediaTek telah membuka kantor baru di San Diego. MediaTek menambahkan lini bisnis barunya disamping prosesor yaitu produk modem LTE untuk memperkuat namanya. Uniknya kantor baru MediaTek ini tidak jauh dari rival utamanya yang telah menguasai pasar high-end yaitu Qualcomm. Sebenarnya MediaTek sendiri telah masuk ke pasar Amerika dengan produk chipsetnya yang terpasang di beberapa produk smartphone Alcatel.

MediaTek telah menandatangani kerja sama dengan beberapa OEM di Amerika Serikat, dan hal ini diyakini mampu memperkecil jarak dengan Qualcomm sebagai rival utamanya. “Jika Anda berniat untuk menjadi pemain global dalam bisnis mobile, Anda harus menjual chip di Amerika Utara,” ujar Ching-Jiang Hsieg di event CES 2015 beberapa minggu lalu.

Meski demikian MediaTek sepertinya belum berniat untuk menawarkan produk chipset untuk perangkat kelas premium. MediaTek melihat bahwa konsumen AS sebenarnya cukup berminat dengan handset harga terjangkau. Kesulitan yang diakui MediaTek, Qualcomm sendiri rupanya juga telah menghadirkan chipset low-price yang bisa ditemui di beberapa perangkat seperti Moto G dan Lumia 535.

 

 

Load Comments

Gadget

March 5, 2024 - 0

Review vivo V30: Lebih Murah, Lebih Kencang dan Irit dengan Snapdragon + 3 Kamera 50 MP

vivo V30 , smartphone ini juga dibawa vivo hadir resmi…
March 5, 2024 - 0

Review realme 12 Pro+ 5G: Smartphone Berkamera Tele Periscope Paling Murah!

Kalau kalian mencari smartphone mid range dengan kamera telephoto terbaik…
January 26, 2024 - 0

Review vivo Y100 5G: Desain Premium, AMOLED 120 Hz, 5G, Snapdragon BARU!

vivo Y100 5G, ini adalah smartphone terbaru dari jajaran vivo…
December 30, 2023 - 0

Review CMF Watch Pro: Smartwatch dengan Layar 1,96 Inci AMOLED dan Desain Unik

CMF Watch Pro dibanderol dengan harga Rp1.149.000. Dengan harga tersebut…

Laptop

March 7, 2024 - 0

Review MSI Prestige 13 AI EVO A1M: Laptop AI PC Super Tipis, Ringan, Kencang & Irit!

Kali ini kita kedatangan salah satu “AI PC” dari MSI.…
March 6, 2024 - 0

Review Axioo Hype 5 AMD: Laptop 5 Jutaan Sekencang & Selengkap Ini?

Laptop murah yang harganya 5 jutaan ini ternyata kuat juga…
March 5, 2024 - 0

Review ASUS Vivobook Pro 16X OLED K6604: Laptopnya Kreator Profesional!

Laptop ini cocok banget untuk cari duit terlebih bagi kalangan…
February 6, 2024 - 0

Rekomendasi Laptop Premium dari HP – Mulai 10 Jutaan

Di Video rekomendasi kali ini, kami coba pilihkan untuk kalian…

Gaming

March 7, 2024 - 0

Bukan CGI, Dragon’s Dogma 2 Gunakan Video Daging Asli untuk Animasi Memasak

Apalah arti sebuah game petualangan yang tidak mampu memberikan Anda…
March 7, 2024 - 0

Frostpunk 2 Rilis Juli 2024

Membangun kota seindah dan seefektif mungkin, menatanya serapi yang Anda…
March 7, 2024 - 0

The First Berserker: Khazan Pamer Gameplay Baru, Rasa Souls

Sulit untuk membantah bahwa teaser perdananya di The Game Awards…
March 7, 2024 - 0

Persona 3 Reload Dapat “The Answer”, Rilis Berbayar di September 2024

Apa yang berhasil dilakukan oleh ATLUS dan tim Persona dengan…